ABDULLAH, MOH. (2005) APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK PENYAJIAN INFORMASI PEMASARAN PERUMAHAN SEKUNDER DI KOTA MALANG (Studi kasus: ERA Puri Broker Properti Wilayah Malang). Skripsi thesis, ITN Malang.
Text
9525059.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (14MB) |
Abstract
Sebagian besar hal-hal yang berkaitan dengan sumber daya alam, sosial dan ekonomi keberadaannya terkait erat dengan kriteria spatial atau geografis, yakni lokasinya di permukaan bumi. Mengeksplorasi dimensi spasial pada hakekatnya mencari lokasi terbaik sumberdaya tersebut berada, sehingga keberhasilan menemukan lokasi yang tepat dapat merupakan langkah penting bagi awal keberhasilan usaha, termasuk salah satunya adalah pemilihan atau pembelian properti. Bagi orang yang awam soal jual beli, termasuk cara memasarkan rumah, negoisasi hingga proses transaksi, bantuan seorang broker properti sangat diperlukan. Seorang broker properti profesional akan memberikan advis terbaik bagi pelanggannya. Seperti membantu menetapkan harga jual yang pantas atau mengecek kelengkapan dan keabsahan dokumen dari properti yang akan dibeli. Selain itu seorang broker properti juga akan memberikan gambaran mengenai nilai investasi bila properti tersebut dijual kembali di masa mendatang.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | MOH. ABDULLAH (9525059) |
Uncontrolled Keywords: | SIG, Pemasaran Perumahan Sekunder |
Subjects: | Engineering > Geodesy Engineering |
Divisions: | Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Geodesi S1 > Teknik Geodesi S1(Skripsi) |
Depositing User: | septiani rosyidah |
Date Deposited: | 18 Jan 2023 00:40 |
Last Modified: | 18 Jan 2023 00:40 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/10106 |
Actions (login required)
View Item |