PRA RENCANA PABRIK SODA ABU (Na2CO3) DARI NATRIUM CLORIDA DENGAN PROSES SOLVAY (KAPASITAS 100.000 TON/TAHUN)

Sahlan, Muhammad and Aryantoko, Dimas (2012) PRA RENCANA PABRIK SODA ABU (Na2CO3) DARI NATRIUM CLORIDA DENGAN PROSES SOLVAY (KAPASITAS 100.000 TON/TAHUN). Skripsi thesis, ITN Malang.

[img] Text
0914901.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (7MB)

Abstract

Soda Abu (Na2CO3) merupakan salah satu industri kimia inorganic dasar yang paling penting dalam industri kimia, antara lain untuk pembuatan sabun dan detergen, plastic, kaca, petrokimia dan kertas, pupuk serta berbagai bahan kimia lainnya. Perkembangan industri-industri di Indonesia semakin meningkat, maka kebutuhan akan soda abu semakin meningkat pula. Untuk memenuhi kebutuhan tersebut hingga saat ini Indonesia masih mengimport dari berbagai Negara di Eropa, Jepang, Singapura karena pabrik pembuatan Soda Abu di Indonesia belum didirikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Muhammad Sahlan (0914901) Dimas Aryantoko (0914907)
Uncontrolled Keywords: PRA RENCANA PABRIK SODA ABU (Na2CO3) DARI NATRIUM CLORIDA DENGAN PROSES SOLVAY (KAPASITAS 100.000 TON/TAHUN)
Subjects: Engineering > Chemical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Kimia S1 > Teknik Kimia S1(Skripsi)
Depositing User: septiani rosyidah
Date Deposited: 29 May 2023 02:18
Last Modified: 29 May 2023 02:18
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/12012

Actions (login required)

View Item View Item