WARDANI, KELFIN EKA PUTRA (2015) PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI GAME PETUALANGAN PENCARI BATU AKIK MENGGUNAKAN METODE FUZZY LOGIC DAN ALGORITMA A. Skripsi thesis, INSTITUT TEKNOLOGI MALANG.
Text
1218054 (2016).pdf Restricted to Registered users only Download (5MB) |
Abstract
Musuh merupakan salah satu elemen yang palingpenting dalam video game, untuk menjadikan game semakin realistis karakter NPC (Non Playeable Character), salah satunya musuh da/am game harus dapat meniru sifat atau perilaku manusia ataupun hewan dalam dunia 11)'ata. Untuk melakukan ha/ terse but diperlukan implementasi kecerdasan buatan pada karakter NPC contoh11)'a pada musuh dalam game. Dalam pembuatan game ini penulis menggunakan game engine unity3D, dengan menerapkan Fuzzy Logic dan Algoritma A•. Fuzzy logic digunakan pada karakter NPC (Non Playable Character) yaitu karakter yang digerakan oleh kecerdasan buatan yang digunakan untuk mendukung game tersebut. Sepeni karakter musuh. fuzzy logic dapat digunakan untuk menentukan gerakan dan aksi dari musuh tanpa melibatkan pengguna game. Pada game ini juga menggunakan Algoritma A* yang diimplementasikan untuk memberikan penglihatan kepada karakter NPC contohnya pada karakter musuh agar dapat mengetahui keberadaan player. Pada pengujian fungsi Game dapat berjalan pada platform Microsoft Windows dimulai dari Windows 7, Windows 8, dan Windows 10. Pada pengujian implementasi metode Fuzzy Logic yang dilakukan dengan cara membandingkan hasil dari implementasi pada game dengan Fuzzy Logic Toolbox pada Matlab, dapat berjalan 100%, dan pada pengujian algoritma A* berjalan 100% sehingga musuh dapat menemukan player dengan baik. Pada pengujian yang dilakukan terhadap 10 responden didapatkan ha.di rata-rata dari 7 aspek yang ditanyakan menjawab 54% Baik, 37% Cukup, 11% Kurang.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Engineering > Electrical Engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi) |
Depositing User: | Handoyo Eka |
Date Deposited: | 20 Jul 2023 00:47 |
Last Modified: | 20 Jul 2023 00:47 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/12307 |
Actions (login required)
View Item |