PENERAPAN SEGMENTASI WARNA KULIT WAJAH PADA APLIKASI PENGHITUNGAN JUMLAH W AJAH DALAM SEBUAH CITRA DIGITAL

KARMILA, KARMILA (2015) PENERAPAN SEGMENTASI WARNA KULIT WAJAH PADA APLIKASI PENGHITUNGAN JUMLAH W AJAH DALAM SEBUAH CITRA DIGITAL. Skripsi thesis, INSTITUT TEKNOLOGI MALANG.

[img] Text
1118104.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)

Abstract

Tidak dapat dipungkiri bahwa perkembangan teknologi pengolahan citra dewasa ini berkembang dengan pesat, baik itu perkembangan jumlah pemakai maupun perkembangan jenis telcnologi yang menggunakan pengolahan citra digital yang digunakan oleh berbagai bidang, seperti di bidang biomedis, astronomi, pingenderaan jauh. Perhitungan jumlah orang dalam suatu ruangan, selama ini masih banyak dilalcukan secara manual. Kerugian dari proses tersebut adalah banyak membuang waktu dan tenaga. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode segmentasi warna kulit yang dilakukan dengan cara memisahkan wilayah yang kemungkinan kulit,kemudian mencocokkannya dengan parameter-parameter yang dianggap dapat merepresentasikan wajah dan menggunakan integral proyeksi untuk menentukan nilai kulit secara horizontal dan vertical seelanjutnya melakukan melakukan penentuan fitur wajah. Setelah dilakukan proses pengujian, diperoleh kesimpilan yaitu berdasarkan 20 sampel. 15 sampel gambar wajah manusai berhasil terbaca 100 %, sedangkan 5 sampel gambar wajah manusia terjadi kegagalan saat pembacaan wajah manusia dikarenakan oleh kualitas gambar. Dari 20·sampel sebagai data yang diuji memiliki durasi waktu yang berbeda sesuai dengang jumlah wajah yang dideteksi, salah satu sampel yang berjumlah 38 dengan format gambar yang berbeda yang hanya terdeteksi 30 wajah membutuhkan durasi waktu 30 detik Dari hasil pengujian 20 sampel gambar wajah manusai didapatkan hasil akhir presentase 75% hal ini di karenakan 5 sampel gambar terjadi kegagalan saat pembacaan wajah manusai dari gambar wajah manusai.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Engineering > Informatics Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika S1 > Teknik Informatika S1(Skripsi)
Depositing User: Handoyo Eka
Date Deposited: 21 Jul 2023 04:09
Last Modified: 21 Jul 2023 04:09
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/12396

Actions (login required)

View Item View Item