PEMANFAATAN DIGITAL TWIN UNTUK WISATA BUDAYA DI DESA ADAT PENGLIPURAN

Abdiwardhana, Zulhan (2023) PEMANFAATAN DIGITAL TWIN UNTUK WISATA BUDAYA DI DESA ADAT PENGLIPURAN. Skripsi thesis, ITN MALANG.

[img] Text
1725073__COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (966kB)
[img] Text
1725073_BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (24kB)
[img] Text
1725073_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (786kB) | Request a copy
[img] Text
1725073_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
1725073_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
1725073_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (15kB) | Request a copy
[img] Text
1725073_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (140kB)
[img] Text
1725073_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
JURNAL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengeksplorasi potensi pemanfaatan model 3D dalam digital twin untuk Desa Adat Penglipuran melalui pendekatan geospasial, analisis nearest neighbour dan network. Hasil penelitian menunjukkan bahwa model 3D dalam digital twin Desa Adat Penglipuran memberikan representasi digital yang komprehensif dari lingkungan dengan menggabungkan data seperti Model 3D, DTM, Orthophoto, Fasilitas Wisata, Zona THK, dan Batas Bidang Adat. Pemanfaatan digital twin dalam analsis network menggunakan rute optimum pada penentuan akses fasilitas juga dapat dilakukan, dengan akurasi RMSE jarak yang tidak berubah sebesar 1.608 m dan waktu tempuh yang dipengaruhi oleh kecepatan jalan kaki sebesar 34,44 detik sampai 63,85 detik terhadapat 10 sampel rute. Diharapkan hasil penelitian ini akan memberikan informasi yang berguna untuk perencanaan pariwisata berbasis Tri Hita Karana di Desa Adat Penglipuran. Hasil analisis nearest neighbour menunjukan bahwa empat wilayah yaitu Area desa, Zona Utama Mandala, Zona Madya Mandala, Zona Nista Mandala, dikelompokkan sesuai pola , yang dimana 3 wiilayah (area desa, madya mandala, nista mandala) di anggap sebagai pola mengelompok dan 1 wilayah (utama mandala) dianggap sebagai wilayah acak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Zulhan Abdiwardhana (1725073)
Uncontrolled Keywords: Digital Twin, BIM, analisis Jaringan, Pola Persebaran, Desa Penglipuran
Subjects: Engineering > Geodesy Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Geodesi S1 > Teknik Geodesi S1(Skripsi)
Depositing User: Abdiwardhana Zulhan
Date Deposited: 24 Jul 2023 03:26
Last Modified: 24 Jul 2023 03:26
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/12440

Actions (login required)

View Item View Item