ANALISA PENGARUH PEMBUATAN ECOBRICK DENGAN VARIASI SERAT PENGIKAT MENGGUNAKAN METODE TAGUCHI

Yudistira, Hedar ridha (2023) ANALISA PENGARUH PEMBUATAN ECOBRICK DENGAN VARIASI SERAT PENGIKAT MENGGUNAKAN METODE TAGUCHI. Skripsi thesis, ITN MALANG.

[img] Text
Bagian Utama.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (659kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (335kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (703kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (894kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (408kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (307kB) | Request a copy
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (200kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Limbah adalah bahan pembuangan tidak terpakai yang berdampak negatif bagi masyarakat jika tidak dikelola dengan baik. Limbah merupakan sisa produksi, baik dari alam maupun hasil kegiatan manusia. limbah didefinisikan sebagai sisa atau buangan dari suatu usaha dan atau kegiatan manusia. Dengan kata lain, limbah adalah barang sisa dari suatu kegiatan yang sudah tidak bermanfaat atau bernilai ekonomi lagi. Metode Taguchi adalah metodologi teknik untuk merekayasa atau memperbaiki produktivitas selama penelitian dan pengembangan supaya produk-produk berkualitas tinggi dapat dihasilkan dengan cepat dan dengan biaya rendah. Metode Taguchi merupakan metode perancangan yang berprinsip pada perbaikan mutu dengan memperkecil akibat dari variasi tanpa menghilangkan penyebabnya. Pengujian ecobrick dengan variasi serat pengikat serat singkong,serat tebu,serat pelepa kelapa Terhadap variasi massa 5 gram, 6 gram, 7 gram. menggunakan 1500 rpm dan 250 psi mapatkan hasil berdasarkan dari grafik main effects plot for SN ratios dengan meminimalkan faktor-faktor yang tidak dapat dikendalikan dan menggunakan metode Taguchi karakteristik larger is better didapatkan bahwa yang sangat mempengaruhi kekuatan dari ecobrick.Berdasarkan hasi daril penelitian dan pembahasan tentang perbandingan serat kelapa, tebu dan singkong dapat disimpulkan sebagai berikut: 1.Pengujian terbaik yaitu singkong dengan variasi serat singkong, tebu dan kelapa berdasarkan gerafik main effects plot for SN ratios dengan metode taguchi. 2. Untuk massa yang nilai kualitasnya terbaik pada massa 6 gram karena massa mempengaruhi kualitas ketebalan dan mempengaruhi proses pembuatan. 3. Untuk serat yang terbaik yaitu serat singkong karena hasil cacahan yang halus dan campuran pet merata dengan baik. 4. Untuk tekanan yeng terbaik yaitu 250 psi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Hedar Ridha Yudistira (1911112)
Uncontrolled Keywords: Kata kunci : Ecobriks, serat pelepa kelapa, serat tebu, serat singkong,uji impak, metode taguchi.
Subjects: Engineering > Mechanical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Mesin S1 > Teknik Mesin S1(Skripsi)
Depositing User: Hedar Ridha Yudistira
Date Deposited: 12 Sep 2023 05:14
Last Modified: 12 Sep 2023 05:14
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/12827

Actions (login required)

View Item View Item