ANALISA KINERJA TURBIN TIPE SAVONIUS MENGGUNAKAN SISTEM PROTOTYPE DENGAN VARIASI JUMLAH SUDU 8, 10, DAN 12 PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA GELOMBANG

Muladawilah, Muhammad Idrus Saleh (2023) ANALISA KINERJA TURBIN TIPE SAVONIUS MENGGUNAKAN SISTEM PROTOTYPE DENGAN VARIASI JUMLAH SUDU 8, 10, DAN 12 PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA GELOMBANG. Skripsi thesis, ITN MALANG.

[img] Text
Bagian Awal.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (730kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (480kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (564kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (545kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (338kB) | Request a copy
[img] Text
DAPUS.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (210kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (584kB) | Request a copy
[img] Text
7220-Transcripts-23255-2-2-20230817.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (545kB)

Abstract

Pembangkit listrik tenaga gelombang (PLTG), yaitu pembangkit listrik yang sumber energinya berasal dari ombak laut. PLTG dibuat untuk mendapatkan energi listrik dengan memanfaatkan energi kinetik dari gelombang laut. Pada metode penelitan ini yang dilakukan adalah metode eksperimental nyata (true expremintal research). Eksprimen dilakukan melalui sebuah proses pembuatan turbin air model savonius dengan analisa dua arah, dengan variabel bebas, terikat dan terkontrol. Dapat dilihat dari grafik diatas bahwa pengaruh variasi jumlah sudu dapat mempengaruhi efisiensi yang dihasilkan, seperti pada jumlah sudu 8 menghasilkan nilai efisiensi 2,52%, untuk jumlah sudu 10 mendapatkan efisiensi yang tinggi yaitu 2,84 %, sedangkan pada sudu 12 memiliki nilai yang paling tinggi yaitu 2,94 %. Efisiensi dari sudu 8 memiliki nilai efisiensi yang paling rendah, karena data yang di peroleh dan perhitungan dengan rumus memperoleh nilai efisiensi sebesar 2,52 %.Dari pengaruh variasi jumlah sudu turbin savonius didapatkan sebuah data hasil perhitungan daya pada sudu 8 sebesar 0,00332 (Hp), pada sudu 10 sebesar 0,00375 (Hp), dan pada sudu 12 sebesar 0,00388 (Hp), maka dapat disimpulkan semakin banyaknya jumlah sudu yang digunakan, semakin besar daya yang dihasilkan oleh turbin savonius. Dikarenakan semakin banyak jumlah sudu menyebabkan penyempitan dan turbin menyerupai lingkaran penuh sehingga daya air tidak maksimal dalam mendorong turbin, selain itu massa dari turbin mempengaruhi kerja dari turbin itu sendiri. Dari hasil pengujian turbin savonius menggunakan variasi jumlah sudu yang paling optimal kinerjanya yaitu, sudu 12 dengan besar nilai Kecepatan Turbin sebesar 8,3 (Rad/s), Daya Turbin sebesar 0,00388 (Hp), Daya Listrik sebesar 0,017 (Hp), dan tingkat efisiensi sebesar 2,94 %. Pada proses pendesainan turbin menggunakan bantuan software inventor guna membantu dan memperoleh ketepatan bentuk serta ukuran turbin yang diinginkan. Dari penelitian variasi jumlah sudu turbin air savonius menggunakan 8, 10, dan 12 sudu. ditemukan nilai efisiensi yang paling tertinggi yaitu pada sudu 12 dengan besar nilai 2,94 % sedangkan pada efisiensi terendah pada jumlah sudu 8 yaitu sebesar 2,52 %.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Muhammad Idrus Saleh Muladawilah (1911156)
Uncontrolled Keywords: PLTGL, Turbin Savonius, Variasi Sudu 8, 10, Dan 12
Subjects: Engineering > Mechanical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Mesin S1 > Teknik Mesin S1(Skripsi)
Depositing User: Muhammad idrus saleh muladawilah
Date Deposited: 03 Jan 2024 00:35
Last Modified: 03 Jan 2024 00:35
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/13672

Actions (login required)

View Item View Item