PERENCANAAN GEDUNG KELAS SEBAGAI TAMPAK DEPAN KOMPLEKS SMK WIDYA DHARMA, TUREN

Sukowiyono, Gaguk and Budi Susanti, Debby and Maringka, Breeze (2020) PERENCANAAN GEDUNG KELAS SEBAGAI TAMPAK DEPAN KOMPLEKS SMK WIDYA DHARMA, TUREN. Pawon: Jurnal Arsitektur, 4 (02). pp. 31-38. ISSN 2597-7636

[img] Text
PERENCANAAN GEDUNG KELAS SEBAGAI TAMPAK DEPAN KOMPLEKS SMK WIDYA DHARMA, TUREN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
2803-Article Text-5318-1-10-20200902-1.pdf

Download (424kB)
Official URL: https://doi.org/10.36040/pawon.v4i02.2803

Abstract

SMK Widya Dharma yang terletak di Jl. Dharmawangsa, Desa Talok, Kecamatan Turen, Kabupaten Malang merupakan sekolah kejuruan dengan jurusan komputer yang terakreditasi A. Jumlah siswa baru yang masuk setiap tahunnya terus meningkat, akibatnya perlunya adanya penambahan ruang kelas dan fasilitas pendukung lainnya, seperti: ruang praktikum, aula, tempat parkir, lapangan olahraga, dan sebagainya. Berdasarkan data kondisi tapak yang ada diperlukan pendampingan dalam upaya perencanaan penambahan gedung kelas sekaligus perencanaan masterplan kompleks sekolah tersebu

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: penataan tapak, desain bangunan, identitas
Subjects: Engineering > Architectural Engineering
Institut Teknologi Nasional Malang > Fakultas Teknologi Industri > Architectural Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1
Depositing User: Mr Sayekti Aditya Endra
Date Deposited: 03 Jan 2024 05:03
Last Modified: 03 Jan 2024 05:03
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/13971

Actions (login required)

View Item View Item