Susditianto, Vito Lazuardi (2024) ANALISIS PENJADWALAN PRODUKSI POLYPROPYLENE MENGGUNAKAN METODE AGGREGATE PLANNING. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.
Abstract
Penjadwalan merupakan salah satu kegiatan dalam menjalankan suatu produksi yang berfungsi untuk merencanakan besaran produksi dan menjadi dasar dalam memperoleh profitabilitas perusahaan. Penjadwalan produksi diperlukan untuk meningkatkan efisiensi dan produktivitas untuk menghindari pemborosan biaya produksi dalam memenuhi permintaan konsumen. Perusahaan sejauh ini belum mampu memenuhi permintaan dari konsumen sehingga harus melakukan penambahan waktu kerja lembur (over time). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemenuhan permintaan konsumen dan meminimalkan biaya produksi.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Vito Lazuardi Susditianto (2013061) |
Uncontrolled Keywords: | Penjadwalan, Produksi, Peramalan, Aggregate Planning, Over Time |
Subjects: | Engineering > Industrial Engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Industri S1 > Teknik Industri S1 (Skripsi) |
Depositing User: | Handoyo Eka |
Date Deposited: | 04 Sep 2024 04:46 |
Last Modified: | 04 Sep 2024 04:46 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/14997 |
Actions (login required)
View Item |