MAULANA, ANIF (2024) PERENCANAAN SISTEM TRANSMISI MESIN CETAK GALLON CUP DENGAN MOLDING SISTEM INJECTION. Tugas Akhir thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.
|
Text
2151010 ANIF MAULANA.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (14MB) | Request a copy |
Abstract
Tranmisi Pada Mesin Gallon Cup Dengan Molding Sistem Injection ini Merupakan Bagian Yang Sangat Penting. Tujuan Dari Mesin Cetak Gallon cup ini Adalah Mengetahui perencanan transmisi dan komponen pada mesin pencetak gallon cap. Merancang transmisi pada mesin pencetak gallon cap Mengetahui perencanaan komponen-komponen transmisi mesin pencetak gallon cap. Metode Yang Diterapkan Dalam Perancangan Mesin Cetak Gallon Cup Dengan Molding Sistem Injection. Ini Diawali Dengan Perancangan Konsep. Penyajian Gambar Dan Identifikasi Alat Dan Bahan Yang Digunakan Pada Perancangan Transmisi Mesin Cetak Gallon Cup Dengan Molding Sistem Injection. Hasil Dari Perhitungan Mesin Cetak Gallon Cup Dirancang Sumber Tenaga Listrik Yang Digunakan (0,5 HP, 1000 rpm). Perbandingan Gear sprocket (5:1) , Gear box (3:1)Melalui analisis dan perancangan yang mendalam, beberapa poin penting dapat disimpulkan, Yaitu Jenis Transmisi, Perhitungan dan Desain, Efisiensi dan Keandalan.
| Item Type: | Thesis (Tugas Akhir) |
|---|---|
| Additional Information: | ANIF MAULANA (2151010) |
| Uncontrolled Keywords: | Transmisi, Gallon cup, injection Molding |
| Subjects: | Engineering > Mechanical Engineering |
| Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Mesin DIII > Tekniki Mesin DIII(Tugas Akhir) |
| Depositing User: | Handoyo Eka |
| Date Deposited: | 10 Nov 2025 04:19 |
| Last Modified: | 10 Nov 2025 04:19 |
| URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/15381 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |
