Pra Rencana Pabrik Kalsium Karbonat Dari Batu Kapur Dengan Proses Karbonasi Kapasitas Produksi 45.000 Ton/Tahun

Purwati, Purwati (2014) Pra Rencana Pabrik Kalsium Karbonat Dari Batu Kapur Dengan Proses Karbonasi Kapasitas Produksi 45.000 Ton/Tahun. Skripsi thesis, ITN MALANG.

[img] Text
PRA RENCANA CaCO3,REAKTOR.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (12MB)

Abstract

Batu Kapur tersusun atas mineral kalsit CaCO3 yang berbentuk kristal dan tidak mudah terbakar, terdekomposisi pada suhu 898 o C. Penggunaan kalsium karbonat sangat luas dalam bidang industri antara lain sebagai adesif dan sealants, pakan ternak, konstruksi, pupuk, gelas dan keramik, cat dan pelapis dan untuk pembuatan kertas. Proses yang digunakan pada pembuatan kalsium karbonat adalah proses karbonai dengan penambahan gas karbondioksida (CO2). Pabrik Kalsium Karbonat ini direncanakan didirikan di Desa Rengel Kec. Rengel Kabupaten Tuban pada tahun 2014 dengan kapasitas 45000 ton/tahun, waktu operasi 330 hari/tahun. Utilitas yang digunakan meliputi air, listrik, steam, dan bahan bakar. Bentuk perusahaan adalah Perseroan Terbatas (PT) dengan struktur organisasi berbentuk garis dan staf. Dari hasil perhitungan ekonomi di dapat TCI= Rp61.055.959.098; ROIBT = 74,55 %; ROIAT = 44,73 % ; POT = 3,23 tahun ; BEP = 36,87 % ; IRR = 45,46 %. Dari analisa ekonomi tersebut maka dapat diambil kesimpulan bahwa pabrik Kalsium Karbonat layak untuk didirikan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kalsium karbonat, karbondioksida, karbonasi
Subjects: Engineering > Chemical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Kimia S1 > Teknik Kimia S1(Skripsi)
Depositing User: Ms Retno Wulan sari
Date Deposited: 12 Feb 2019 02:05
Last Modified: 11 Mar 2019 04:50
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/1552

Actions (login required)

View Item View Item