Saputra, Diki Yordan (2014) PRA RENCANA PABRIK AMMONIUM NITRAT DARI AMMONIA DAN ASAM NITRAT DENGAN PROSES STENGEL KAPASITAS PRODUKSI 100.000 TON/TAHUN. Skripsi thesis, ITN MALANG.
Text
PRA RENCANA PABRIK AMMONIUM NITRAT (DIKI YORDAN S. 1014033).pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (5MB) |
Abstract
Ammonium Nitrat yang mempunyai rumus molekul NH4NO3 merupakan senyawa organik senyawa ini dapat bercampur dengan air. Kegunaan Ammonium Nitrat ini, antara lain : sebagai pupuk, sebagai bahan peledak, farmasi dan lain-lain. Proses yang digunakan pada pembuatan Ammonium Nitrat ini adalah proses Stengel dengan mencampurkan ammonia (NH3) dan asam nitrat (HNO3) sebagai bahan baku utama. Pabrik Ammonium Nitrat ini direncanakan didirikan di kelurahan Lhoktuan, Kec. Bontang selatan, Bontang, Kalimantan Timur dengan kapasitas produksi sebesar 100.000 ton/tahun dan mulai beroperasi pada tahun 2018. Model operasi yang diterapkan adalah sistem kontinyu dengan waktu operasi 330 hari/tahun dan 24 jam/hari. Utilitas yang digunakan meliputi air proses, air sanitasi, steam, listrik, Refigerant dan bahan bakar. Bentuk perusahaan ini adalah Perseroan Terbatas (PT) dengan struktur organisasi garis dan staf. Dari hasil perhitungan analisa ekonomi didapatkan TCI : Rp. 112,129,172,270.13; ROI BT : 74.072 % ; ROI AT : 51.851% ; POT : 1.5 tahun; BEP : 49,62%; IRR : 23.71%. Dari hasil ekonomi tersebut dapat disimpulkan bahwa pabrik Ammonium Nitrat ini layak untuk didirikan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Ammonium Nitrat, Senyawa Organik, Proses Stengel |
Subjects: | Engineering > Chemical Engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Kimia S1 > Teknik Kimia S1(Skripsi) |
Depositing User: | Ms Retno Wulan sari |
Date Deposited: | 13 Feb 2019 01:00 |
Last Modified: | 13 Mar 2019 00:42 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/1620 |
Actions (login required)
View Item |