ANALISIS PERCEPATAN WAKTU PELAKSANAAN PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG HOTEL NEO CONDOTEL BATU-MALANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE FAST TRACK

Sari, Siti Rahma Purnama (2018) ANALISIS PERCEPATAN WAKTU PELAKSANAAN PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG HOTEL NEO CONDOTEL BATU-MALANG DENGAN MENGGUNAKAN METODE FAST TRACK. Skripsi thesis, ITN Malang.

[img] Text
skripsi siti.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (15MB) | Request a copy

Abstract

Dalam suatu proyek konstruksi diperlukan hubungan kerjasama yang baik antara pemilik proyek, konsultan dan kontraktor agar pelaksanaan proyek konstruksi dapat berjalan sesuai waktu yang sudah di tentukan. Pada Proyek Pembangunan Gedung Hotel Neo Condotel Batu-Malang tidak sedikit dijumpai pekerjaan yang tidak dapat diselesaikan sesuai dengan waktu yang direncanakan, ini dikarenakan cuaca yang tidak menentu. Untuk itu perlu dilakukan percepatan, hal ini dimaksudkan agar proyek tersebut dapat terselesaikan sesuai dengan target rencana. Metode percepatan yang digunakan adalah metode Fast Track. Percepatan dilakukan pada minggu yang mengalami keterlambatan. Pekerjaan dimulai dengan mencari lintasan kritis menggunakan Microsoft Project, kemudian dilakukan Fast Track dengan menggunakan prinsip Start to Start (SS) dengan ketergantungan pekerjaan. Dari hasil percepatan menggunakan metode Fast Track pada lintasan kritis, didapat durasi percepatan selama 420 hari dari durasi normal selama 546 hari. Sedangkan dari segi biaya sebelum dilakukan percepatan sebesar Rp. 57.419.811.000 setelah dilakukan percepatan dengan metode Fast Track ada penambahan biaya dikarekanan zat adiktif sebesar Rp. 4.717.952 sehingga biaya menjadi sebesar Rp. 57.424.528.952

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Hotel, Keterlambatan, Fast Track, Lintasan kritis, Biaya, Waktu.
Subjects: Engineering > Civil Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil S1 > Teknik Sipil S1(Skripsi)
Depositing User: Susanti Nilasari
Date Deposited: 14 Feb 2019 02:29
Last Modified: 13 Mar 2019 04:21
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/1702

Actions (login required)

View Item View Item