Wijaya, Apri Rizki Budi (2017) Perpustakaan Umum di Kabupaten Paser Kalimantan Timur dengan Tema Arsitektur Neo Vernakular. Skripsi thesis, ITN MALANG.
Text
Untitled.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (15MB) |
Abstract
Perancangan Perpustakaan Umum Kabupaten Paser dilatar belakangi oleh rendahnya minat baca masyarakat Kabupaten Paser, dukungan atas upaya pemerintah Kabupaten Paser dalam menaikkan minat baca, serta memberikan fasilitas pendidikan berupa perpustakaan yang memadai di Kabupaten Paser. Tujuan dari perancangan ini adalah mendapatkan desain bangunan berupa fasilitas pendidikan yang dapat menjadi sarana kebutuhan informasi, edukasi dan rekreasi bagi masyarakat Kabupaten Paser di mana bangunan tersebut dapat tetap menjaga keselarasan dengan lingkungan, adat budaya dan keadaan alam sekitarnya. Maka untuk mewujudkan perpustakaan umum yang dapat menjaga keselarasan lingkungan, adat budaya dan keadaan lingkungan maka perpustaan ini akan menerapkan tema arsitektur neo vernakular Kalimantan timur yang tidak hanya bertujuan untuk menjaga keselarasan lingkungan, adat budaya dan keadaan alam sekitarnya tetapi juga ingin memperkenalkan arsitektur Kalimantan timur kepada banyak orang melalui media bangunan perpustakaan umum.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Perpustakaan, Kabupaten Paser, Neo Vernakular Arsitektur Kalimantan Timur |
Subjects: | Engineering > Architectural Engineering |
Divisions: | Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1 > Teknik Arsitektur S1(Skripsi) |
Depositing User: | mr Aditya endra sayekti |
Date Deposited: | 20 Feb 2019 03:44 |
Last Modified: | 08 Mar 2019 02:31 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/2140 |
Actions (login required)
View Item |