Jepara Furnicraft Center Di Kab.Jepara TemaArsitektur Neo-Vernakular

shodiqin, Muhammad (2013) Jepara Furnicraft Center Di Kab.Jepara TemaArsitektur Neo-Vernakular. Skripsi thesis, ITN MALANG.

[img] Text
Untitled(146).pdf

Download (10MB)

Abstract

Di negara dengan segala kerepotanya menegembangkan potensi dan permasalahan yang tidak kunjung selesai ini seperti halnya di Kab. Jepara khususnya dengan potensi yang luar biasa dari para pengrajinya, namun masih mempunyai keterbatasan SDM ( sumber daya manusia ) dan berbagai permasalahan untuk memasarkan, menjual, berinvestasi dan menampung mebel jepara karena maju mundurnya perekenomian di Indonesia dengan penyusunan laporan skripsi yang disusun dua semester dari konsep, perencanaan dan desain diharapkan dapat Memberi solusi para pengharajin di jepara untuk mengembangkan mebel ukiranya. Kerajinan yg masih tersebar di desa-desa dan kecamatan di jepara.Untuk itu diperlukan diperlukan suatu wadah yang dapat menampung semua industri mebel di Jepara, membuat Jepara Furnicraft Center sebagai wadah dari semua Jenis mebel dan Kerajinan di Jepara, agar mampu bersaing dengan pangsa pasar furniture di dunia karena semakin banyaknya negara yang lebih maju seperti cina yang semakin menggerogoti pasar mebel di indonesia. Dari analisa dan pemikiran diatas perlu adanya sebuah tindakan , Tindakan itu didasari dari kondisi Kab. Jepara yang perekonomianya kini mulai pasang surut. Karena memang kerajinan ukiran adalah mata pencaharian masyarakat jepara pada umumnya. Hal tersebutlah yang menjadi dasar perlu dibentuknya sebuah wadah yang dapat menampung kegiatan para produsen produk kerajinan, untuk promosi, transaksi, pelatihan dan aktifitas perundingan perjanjian investasi yang berkaitan dengan produk furniture. Sehingga para investor domestik dan luar negeri dapat dengan mudah berinvestasi furniture dan kerajinan kota jepara. Dengan adanya Jepara Furnicraft center diharapkan mampu membantu dan menyumbang pemikiran dan ide kreatif Mulai konsep dan perencanaan desain pusat furniture mebel ukiran jepara, yang dikelompokkan menjadi jenis-jenis mebel ( Relief Ukir, souvenir ukir, mebel ukir ). Konsep dasar yang digunakan diambil dari arsitektur tradisional, filosofi arsitektur jawa yang condong melestarikan alam dan menyatukan alam dengan bangunan. dan di kembangkan dengan tema arsitektur neo-vernacular . Arsitektur Neo- verncular konteksnya dengan lingkungan sumber daya setempat yang di bangun oleh teknologi sederhana untuk memenuhi kebutuhan karakteristik yang mengakomodasi nilai ekonomi dan tatanan budaya masyarakat dari masyarakat itu sendiri dan dipresentasikan kedalam bentukan arsitektur yang lebih kreatif atraktif dan mempesona meskipun dengan bahan material yang sederhana, sekaligus menghadirkanya denagan penataan arsitektural yang lebih baru, lebih anggun dari keanggunan arsitektural jepara itu sendiri.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Engineering > Architectural Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1 > Teknik Arsitektur S1(Skripsi)
Depositing User: Susi Rahmania
Date Deposited: 27 Feb 2019 01:51
Last Modified: 27 Feb 2019 01:51
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/2517

Actions (login required)

View Item View Item