Analisa pemilihan moda transportasi berdasarkan tingkat pelayanan dan biaya dengan model logit-binominal selisih studi kasus:angkutan kota dan angkutan online dikota Malang

Pratama, Restu Gusti (2019) Analisa pemilihan moda transportasi berdasarkan tingkat pelayanan dan biaya dengan model logit-binominal selisih studi kasus:angkutan kota dan angkutan online dikota Malang. Skripsi thesis, ITN Malang.

[img] Text
Fulltext (RESTU GUSTI PRATAMA 14.21.036).pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Tingginya keinginan masyarakat dalam beraktifitas, sehingga dengan kebutuhan transportasi yang meningkat maka akomodasi transportasi harus memenuhi kebutuhan beraktifitas dari suatu tempat ketempat lain. Dikota Malang terdapat beberapa angkutan umum kota yang dapat dipilih sebagai kendaraan untuk berpergian yaitu Angkutan kota (angkutan konvensional), Taksi argo, Angkutan berbasis online(Go-jek dan Grab) dan Ojek pangkalan. Untuk itu, penelitian ini melakukan investigasi dan identifikasi terhadap tingkat kebutuhan pada angkutan kota dan angkutan online. Melakukan analisis pemilihan moda transportasi dengan mengunakan motode logit binominal slisihserta mencari faktor-faktor apasaja yang mempengaruhipemilihan moda serta menentukan selisih biaya angkutan. Dari hasil survei yang dilakukan pada 150 responden,. Faktor-faktor yang mempengaruhi pemilihan modatransportasi masyarakat Malang berdasarkan hasil analisisadalah waktu tempuhperjalanan(X8)dan harga/biaya perjalanan (X9).Berdasarkan hasil analisis dan pembahasan, studi ini menghasilkanpresentase (63,3%) memilih angkutan online dan presentase (36,7%) memilih angkutan kotasebagai moda transportasi pilihan.Selisih biaya antar angkutan kotadan angkutan online adalah sebesar Rp6.000.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: pemilihan moda, logit-binominal-selisih, regresi multilineral
Subjects: Engineering > Civil Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil S1 > Teknik Sipil S1(Skripsi)
Depositing User: Unnamed user with username sipil
Date Deposited: 02 Mar 2019 03:10
Last Modified: 13 Mar 2019 02:13
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/2680

Actions (login required)

View Item View Item