Ujianto, Bayu Teguh and Maringka, Breeze (2018) OPTIMASI PENJUALAN RUMAH DAN PEMANFAATAN LAHAN PADA PERUMAHAN PERMATA JINGGA, STUDI KASUS: THE WEST AREA. PAWON, II (1). ISSN 2597-7636
Text
1501-205-2602-1-10-20180113.pdf Download (258kB) |
Abstract
Perkembangan sebuah kota ditandai dengan pertumbuhan jumlah penduduk yang meningkat. Urbanisasi atau perpindahan penduduk juga berakibat pada kepadatan penduduk di suatu daerah, hal ini dapat menimbulkan masalah bagi kota tersebut. Salah satunya adalah tingginya kebutuhan akan hunian atau tempat tinggal. Oleh karena itu, pemerintah dihadapkan pada permasalahan penyediaan lahan untuk kawasan tempat tinggal, agar terciptanya peningkatan taraf hidup manusia. Dalam penelitian ini, peneliti akan menganalisa jumlah tipe rumah yang optimal pada keterbatasan lahan yang dimiliki dan menilai kualitas pemanfaatan lahan pada perumahan Permata Jingga yang telah dilakukan selama ini. Perumahan Permata Jingga merupakan milik PT. Buanakarya Adi Mandiri. Penelitian ini mengambil tipe perumahan yang berada di The West Area Permata Jingga, dengan 3 jenis tipe block yang memiliki tipetipe yang berbeda
Item Type: | Article |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Hunian, Perumahan, Optimasi, Pemanfaatan Lahan |
Subjects: | Engineering > Architectural Engineering |
Divisions: | Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1 |
Depositing User: | Susanti Nilasari |
Date Deposited: | 28 Mar 2019 03:22 |
Last Modified: | 28 Mar 2019 03:22 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/3041 |
Actions (login required)
View Item |