PENERAPAN DAMSTER SHAFER UNTUK MENENTUKAN TIPE AUTISME PADA ANAK USIA DINI BERBASIS ANDROID

HASAN, MUH. THARIQ (2018) PENERAPAN DAMSTER SHAFER UNTUK MENENTUKAN TIPE AUTISME PADA ANAK USIA DINI BERBASIS ANDROID. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
Coming Soon S.Kom.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

ABSTRAK Autisme adalah sebuah gangguan pertumbuhan mental dan perilaku pada seseorang. Autisme ini diderita dari lahir atau dalam kandungan, faktor ini disebabkan oleh berbagai hal seperti mengkonsumsi makanan tidak sehat ketika mengandung atau keturunan genetika dan lingkungan hidup. Autisme ini dapat terlihat sejak umur 6 bulan. Untuk mengetahui tipe autisme yang didiagnosis guna mendapatkan terapi yang membantu tumbuh kembangnya. Pasien harus berkonsultasi secara langsung. Apabila masalah ini diatasi dengan mengkomputerisasi peoses konsultasi maka akan dapat mengefektifkan waktu dan biaya. Implementasi akan dilakukan menggunakan berbagai software seperti phpmyadmin dan android studio. Dalam pengembangannya menggunakan metode Damster Shafer untuk menghitung gejala yang telah dipilih oleh user. Dengan perhitungan menggunakan metode Damster Shafer ini diharapkan mampu mengeluarkan diagnosis yang tepat. Damster Shafer adalah suatu teori matematika untuk pembuktian berdasarkan belief functions (fungsi kepercayaan) dan plausible reasoning (pemikiran yang masuk akal), yang digunakan untuk mengkombinasikan potongan informasi yang terpisah (bukti) untuk mengkalkulasi kemungkinan dari suatu peristiwa. Teori ini dikembangkan oleh Arthur P. Damster dan Glerur Shafer. Berdasarkan pengujian diketahui: (1) semua fitur yang ada dalam aplikasi berjalan sukses minimal pada OS android versi Kitkat 4.0 dan (2) mayoritas user menilai bahwa aplikasi sistem pakar berjalan dengan sangat baik. Keyword : Damster Shafer, Android, Autisme,Sistem Pakar, Anak Usia Dini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Damster Shafer, Android, Autisme,Sistem Pakar, Anak Usia Dini.
Subjects: Engineering > Informatics Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika S1 > Teknik Informatika S1(Skripsi)
Depositing User: Ms Nunuk Yuli
Date Deposited: 24 Apr 2019 04:04
Last Modified: 24 Apr 2019 04:04
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/3448

Actions (login required)

View Item View Item