APLIKASI PENILAIAN RUMAH SEHAT DI WILAYAH DINAS KESEHATAN KABUPATEN PASURUAN

Setyawan, Ghrandhy Indra (2018) APLIKASI PENILAIAN RUMAH SEHAT DI WILAYAH DINAS KESEHATAN KABUPATEN PASURUAN. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
Skripsi Fix Lengkap.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

APLIKASI PENILAIAN RUMAH SEHAT DI WILAYAH DINAS KESEHATAN KABUPATEN PASURUAN Ghrandhy Indra Setyawan Teknik Informatika – ITN Malang ghrandhy.tt@gmail.com ABSTRAK Pendataan rumah sehat yang dilakukan oleh sanitarian Puskesmas Wonorejo masih tergolong manual denga menggunakan kertas sebagai sarana pemberkasan dan penyimpanan data sehingga perlu banyak waktu dalam pengiriman data dari sumber hingga ke pusat. Perlu adanya sebuah aplikasi mobile smartpone dengan koneksi ke database supaya proses penilaian rumah sehat bisa langsung ditampilkan secara online. Salah satu Perangkat mobile smartphone yang paling sering digunakan oleh masyarakat adalah Android. Android dapat mudah digunakan dikarenakan android memiliki ukuran yang relative kecil untuk mudah dibawa kemana saja. Dengan mudahnya penggunaan data untuk jaringan internet di android menjadi android adalah salah satu perangkat mobile yang dapat digunakan untuk internet dimana saya. Android disini digunakan untuk input data rumah sehat dan pengolahan data rumah sehat sehingga dapat mengkategorikan sendiri status rumah sehat atau tidak sehat menggunakna metode k-Nearest Neighbor. Penggunaan k-NN dilakukan berdasarkan data kedekatan antara data anatar sua data yaitu data sampel dan data uji. Metode k-NN sendiri merupakan metode pengklasifikasian objek terhadap data sampel yang dipelajari sehingga mendapatkan sebanyak k data yang dinilai mendekati atau mirip dengan objek uji. Hasil Pengujian keakurasiandata yang dilakukan oleh k-NN dengan data 25 data sampel uji menghasilkan sebanyak 92% ketepatan data dengan 23 data cocok antara proses knn dengan data sampel. Keluaran yang diharapkan dari aplikasi ini adalah dapat menampilkan data terbaik dari data baru yang akan diklasifikasikan datanya. Serta dapat membantu sanitarian dalam melakukan pendataan rumah sehat. Kata kunci : Penilaian rumah sehat, sanitarian, Android, k-Nearest Neighbor

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Penilaian rumah sehat, sanitarian, Android, k-Nearest Neighbor
Subjects: Engineering > Informatics Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika S1 > Teknik Informatika S1(Skripsi)
Depositing User: Ms Nunuk Yuli
Date Deposited: 24 Apr 2019 04:24
Last Modified: 24 Apr 2019 04:24
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/3449

Actions (login required)

View Item View Item