PERTIWI, RIFKA JULIANI (2017) TIPOLOGI PELAKU DALAM PEMBIAYAAN PENANGANAN PERMUKIMAN KUMUH DI KELURAHAN BANDULAN KOTA MALANG. Skripsi thesis, itn malang.
Text
skripsi rifka juliani.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (14MB) | Request a copy |
Abstract
Kota Malang merupakan salah satu kota yang memiliki permukiman kumuh, salah satunya berada di Kelurahan Bandulan, maka perlunya penanganan permukiman kumuh, dalam menangani permukiman kumuh ada stekholder dan komponen permukiman kumuh yang akan ditangani, oleh karena itu perlunya mengetahui siapa saja yang terlibat dalam penanganan permukiman kumuh, maka perlunya tipologi pelaku yang terkait dengan pembiayaan penanganan permukiman kumuh. Tujuan penelitian ini yaitu mengetahui tipologi pelaku yang berperan dalam perbaikan permukiman kumuh dikaitkan dengan pelaksanaan pembiayaan di Kelurahan Bandulan Kota Malang, untuk mencapai tujuan tersebut dilakukan observasi, wawancara, survey internet dan survey instansi. Kemudian dilakukan dua tahapan analisa yaitu mengidentifikasi bentuk kegiatan penanganan permukiman kumuh dan pelaku penanganan pembiayaan permukiman kumuh menggunakan analisa deskriptif kualitatif, kemudian menentukan tipologi pelaku penanganan pembiayaan permukiman kumuh menggunakan analisa deskriptif kualitatif dan statistik deskriptif. Dari hasil analisa, dapat diketahui bahwa tipologi pelaku yang terbentuk dalam pembiayaan penanganan permukiman kumuh di Kelurahan Bandulan Kota Malang yaitu masyarakat dengan 7 komponen pembiayaan. Pemerintah dengan 6 komponen pembiayaan. Kemudian LSM dengan 4 komponen pembiayaan, dan pelaku pembiayaan penanganan permukiman kumuh yang paling sedikit berperan dalam penanganan permukiman kumuh di RW 3 dan RW 4 Kelurahan Bandulan Kota Malang adalah swasta, dengan 1 komponen pembiayaan
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Tipologi Pelaku Pembiayaan, Permukiman Kumuh |
Subjects: | Engineering > Area Planing Engineering (PWK) |
Divisions: | Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) S1 > Teknik Perencanaa Wilayah dan Kota (PWK)(Skripsi) |
Depositing User: | Mr Planologi planologi |
Date Deposited: | 24 Jan 2019 02:46 |
Last Modified: | 06 Mar 2019 02:09 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/472 |
Actions (login required)
View Item |