ANALISIS KEKUATAN LAS TIG ER5356 ALUMUNIUM PADA BLOK SILINDER MOBIL TERHADAP SIFAT MEKANIS

Pradana, Jefri (2020) ANALISIS KEKUATAN LAS TIG ER5356 ALUMUNIUM PADA BLOK SILINDER MOBIL TERHADAP SIFAT MEKANIS. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional.

[img] Text
(1611052_AWAL.pdf) - Jefri 052.pdf

Download (1MB)
[img] Text
(1611052_BAB I.pdf) - Jefri 052.pdf

Download (92kB)
[img] Text
(1611052_BAB II.pdf) - Jefri 052.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
(1611052_BAB III.pdf) - Jefri 052.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
(1611052_BAB IV.pdf) - Jefri 052.pdf
Restricted to Registered users only

Download (606kB) | Request a copy
[img] Text
(1511052_BAB V.pdf) - Jefri 052.pdf

Download (197kB)
[img] Text
(1611052_DAFTAR_PUSTAKA.pdf) - Jefri 052.pdf

Download (158kB)
[img] Text
(1611052_LAMPIRAN.pdf) - Jefri 052.pdf
Restricted to Registered users only

Download (901kB) | Request a copy

Abstract

Pengelasan sudah umum dikenal sebagai alat penyambung logam atau non logam, pengelasan juga memerlukan keterampilan yang tinggi agar diperoleh sambungan yang baik. Kekuatan sambungan las dipengaruhi beberapa faktor yaitu prosedur pengelasan, bahan, elektroda, arus pengelasan dan kampuh pengelasan. Pada komponen otomotif jenis blok silinder mobil berbahan alumunium alloy sangat banyak ditemukan kerusakan seperti keretakan, penyok, pecah dll. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan penyambung kerusakan retak pada blok silinder dengan menggunakan las TIG, elektroda ER5356, arus 110A dan 140A, pengujian yang dilakukan yaitu pengujian kekerasan dan pengambilan data sekunder pengujian tarik. Hasil pengujian kekerasan (vickers) dengan nilai rata-rata yang diperoleh pada arus 110A daerah base metal 86,2 HV, weld metal 104,6 HV dan HAZ 92,3 HV. Sedangkan pada arus 140A memiliki nilai rata-rata daerah base metal 86,2 HV, weld metal 109,4 HV dan HAZ 94,2HV. Pada pengujian tarik data sekunder nilai rata-rata yang diperoleh dari arus 110A, kekuatan tarik 180,35N/mm2 , tegangan geser 125,64N/mm2 dan persentase regangan 23,37%. Sedangkan pada arus 140A nilai rata-rata yang diperoleh kekuatan tarik 258,37N/mm2 , tegangan geser 201,35N/mm2 dan persentase regangan 23,16%. Kata kunci: Las TIG, elektroda ER5356, penyambungan keretakan blok silinder mobil, nilai kekerasan, data sekunder pengujian tarik.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Engineering > Mechanical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Mesin S1 > Teknik Mesin S1(Skripsi)
Depositing User: Handoyo Eka
Date Deposited: 25 Aug 2020 04:11
Last Modified: 25 Aug 2020 04:11
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/4938

Actions (login required)

View Item View Item