SAPUTRA, AGUS DANNY (2007) Perencanaan Dan Pembuatan Alat Keamanan Rumah Memanfaatkan Detektor Dengan Pengiriman Data Tanpa Kabel. Skripsi thesis, INSTITUT TEKNOLOGI NASIONAL MALANG.
Text
0217149 (2007) AB.pdf Restricted to Registered users only Download (11MB) |
Abstract
Kondisi Ekonomi yang masih sulit terkadang menimbulkan suatu ekses negatif yang berlebihan dan dapat merupakan sebagian orang. Misalnya, kondisi ckonomi yang buruk membuat dapat menimbulkan seseorang melakukan tindakan tidak terpuji pencurian, perampokan) untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Hal ini tentu menimbulkan suatu keresahan dikalangan masyarakat. Maka dibuatlah alat keamanan rumah yang dapat memberikan keamanan dan kemudahan bagi orang-orang yang membutuhkan. Ditambah pula mengkombinasikan pengiriman data secara wireless sehingga lebih praktis dalam pemasangan. Alat keamanan rumah ini menggunakan 3 detektor yaitu detektor gerak, detektor infrared dan delektor suhu sebagai indikator kebakaran. Sebagai pemroses sistem digunakan IC mikrokontroler AT89S51. Jika salah satu detektor mendeteksi suatu informasi seperti gerakan dibukanya pintu atau jendela dan perubahan suhu yang signifikan yang diindiknsikan sebagai kejadian kebakaran, maka alarm akan aktif dan pada LCD dapat dilihat informasi yang menunjukkan detektor yang bekerja. Pengiriman data dari detektor ke mikrokontroler tanpa menggunakan media kabel namun memanfaatkan pengiriman data secara wireless. Pemancar dan penerima yang digunakan adalah modul TLP434A dan RLP434A. Modul TLP/RLP 434A memiliki pemodulasian secara ASK dan bekerja pada frekuensi 434 MHz. Jarak maksimum antara rangkaian pengirim dengan rangkaian penerima pada di lokasi outdoor adalah 24 meter
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Engineering > Electrical Engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi) |
Depositing User: | Handoyo Eka |
Date Deposited: | 07 Jan 2022 04:07 |
Last Modified: | 07 Jan 2022 04:07 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/6149 |
Actions (login required)
View Item |