GEDUNG SERBAGUNA YAYASAN PENDIDIKAN PRIMA SWARGA BARA

Waspodo, Arief (2020) GEDUNG SERBAGUNA YAYASAN PENDIDIKAN PRIMA SWARGA BARA. Skripsi thesis, Institut teknologi nasional malang.

[img] Text
1422039_FULL SKRIPSI.pdf - arief waspodo.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (8MB) | Request a copy

Abstract

Sangatta, merupakan kota kecil yang ada di provinsi Kalimantan timur dengan pertumbuhan penduduk yang pesat, pertumbuhan jumlah penduduk yang pesat ini dikarenakan pendatang yang berdatangan dari berbagai macam kota terutama penduduk dari pulau jawa, maka fasilitas fasilitas umum sangatlah dibutuhkan untuk memenuhi berbagai macam kegiatan masyarakat, termasuk pengadaan gedung serbaguna, serbaguna ini akan di bangun untuk mewadahi kegiatan kegiatan massal, seperti mewadai kegiatan kegiatan sekolah yayasan pendidikan prima Swarga bara. Dengan adanya gedung serbaguna, kebutuhan akan ruang akan terpenuhi dan akan berdampak positif bagi pengguna gedung, baik dari pihak sekolah YPPSB maupun orang umum yang ingin menggunakan gedung serbaguna ini.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: ARSITEKTUR MODERN
Subjects: Engineering > Architectural Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1 > Teknik Arsitektur S1(Skripsi)
Depositing User: Users 48 not found.
Date Deposited: 10 Jan 2022 00:45
Last Modified: 10 Jan 2022 00:45
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/6160

Actions (login required)

View Item View Item