MUSEUM BUDAYA MELAYU DI PROVINSI RIAU

Wibowo, Rahmat Arif (2020) MUSEUM BUDAYA MELAYU DI PROVINSI RIAU. Skripsi thesis, Institut teknologi nasional malang.

[img] Text
1622103_FULL SKRIPSI - Rahmat Arif Wibowo.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

Kebudayaan Suku Melayu di riau merupakan salah satu kebudayaan peninggalan kerajaan siak yang mana dulu pernah menguasai selat malaka, budaya melayu juga merupaka budaya yang menggunakan tradisi lisan dalam perkembangannya. Penggunaan model tradisi seperti ini tidak pelak lagi memiliki banyak kelemahan. Kelemahan terbesarnya adalah tradisi seperti ini memiliki kecenderungan mudah untuk dilupakan. Metode perancangan hasil analisa bermula dari ide perancangann lalu menemukan identifikasi masalah, menentukan lokasi dan pengumpulan data. Data tersebut diolah lalu bisa menemukan konsep Museum Budaya Melayu. Konsep tapak pada site dengan cara memperhatikan sirkulasi pengunjung ke dalam bangunan dalam mengakses fasilitas Museum pada tapak. Konsep bentuk pada tapak yang berada di sudut persimpangan jalan antara kota memperhatikan arah mata angin dan juga arah orientaasi matahari agar Museum lebih nyaman bagi pengunjung. Orientasi bangunan juga disesuakian agar masyarakat dapat melihat Museum ini dengan jelas. Oleh karna itu diperlukan usaha untuk melanjutkan kegiatan pelestarian budaya yang telah ada, di Riau khususnya, dengan menyediakan sarana yang sesuai dilihat dari kapasitasnya sebagai sarana pendidikan dan pelestarian budaya yaitu Museum Budaya. Selain dari fungsinya sebagai sarana pendidikan dan pelestarian, Museum ini juga dapat berfungsi sebagai sarana rekreasi yang edukatif. Dengan demikian pada generasi penerus selanjutnya memilki sumber untk mengakses penggetahuan terhadap Tradisi Dan Adat Melayu.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Museum Budaya Melayu, Riau, Arsitektur Kontemporer
Subjects: Engineering > Architectural Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1 > Teknik Arsitektur S1(Skripsi)
Depositing User: Users 48 not found.
Date Deposited: 10 Jan 2022 00:50
Last Modified: 10 Jan 2022 00:50
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/6194

Actions (login required)

View Item View Item