ANALISIS PENGARUH KOMBINASI SATELIT GNSS TERHADAP KETELITIAN TITIK KONTROL HORIZONTAL ORDE-4 (Studi Kasus : Kabupaten Malang)

Muda, Muhammad Abduh (2020) ANALISIS PENGARUH KOMBINASI SATELIT GNSS TERHADAP KETELITIAN TITIK KONTROL HORIZONTAL ORDE-4 (Studi Kasus : Kabupaten Malang). Skripsi thesis, Institut teknologi nasional malang.

[img] Text
1525037_AWAL - Muhammad Abduh Muda.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (941kB)
[img] Text
1525037_BAB I - Muhammad Abduh Muda.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (430kB)
[img] Text
1525037_BAB II - Muhammad Abduh Muda.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
1525037_BAB III - Muhammad Abduh Muda.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
1525037_BAB IV - Muhammad Abduh Muda.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (484kB) | Request a copy
[img] Text
1525037_BAB V - Muhammad Abduh Muda.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (110kB) | Request a copy
[img] Text
1525037_DAFTAR PUSTAKA - Muhammad Abduh Muda.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (269kB)
[img] Text
1525037_LAMPIRAN - Muhammad Abduh Muda.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Survei GNSS (Global Navigation Satellite System) merupakan suatu survei penentuan posisi dengan keandalan informasi ketelitian yang diperoleh dari sistem navigasi satelit beberapa diantaranya, yaitu GPS, GLONASS, GALILEO dan BeiDou. Dengan pengaruh geometri dan kombinasi satelit yang diterima receiver GNSS untuk mendapatkan akurasi dari nilai elips kesalahan relatif (r) dalam memenuhi Standar Nasional Indonesia (SNI 19-6724-2002). Dalam penelitian ini menggunakan Software Trimble Business Center 5.20 untuk pengolahan data pengamatan dan dilakukan dengan metode statik dalam moda network. Pengambilan data menggunakan tiga unit receiver Geodetic ComNav T-300 dengan titik referensi yang diikatkan pada satu titik Orde-3 milik Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Malang dan sebaran titik Orde-4 sebanyak empat titik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pada penggunaan kombinasi satelit yang berbeda pada saat pengolahan data GNSS mempengaruhi nilai ketelitian horizontal yang didapatkan. Ketelitian posisi horizontal pada kelas jaring (presisi) berada pada level 0.068 – 0.075 m, sedangkan pada tingkat akurasi mempunyai ketelitian 0.003 – 0.005 m.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: GNSS, GPS, GLONASS, GALILEO,BeiDou, Orde-4, SNI
Subjects: Engineering > Geodesy Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Geodesi S1 > Teknik Geodesi S1(Skripsi)
Depositing User: Users 48 not found.
Date Deposited: 18 Jan 2022 01:35
Last Modified: 18 Jan 2022 01:35
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/6446

Actions (login required)

View Item View Item