Firnanada, Bayu (2020) Perencanaan Bendung Bantur Kabupaten Malang Provinsi Jawa Timur. Skripsi thesis, Institut teknologi nasional malang.
Text
1621063_FULL SKRIPSI - Bayu Firnanda.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (11MB) | Request a copy |
Abstract
Sungai merupakan sumber bagi kehidupan manusia, misalnya dimanfaatkan untuk sumber air baku, kebutuhan irigasi dan drainase alam, atau bisa digunakan untuk PLTA, pelayaran, persawahan, perikanan, dan industri. Untuk mencukupi kebutuhan air pada Daerah Wonorejo, maka perlu dibangun bendung baru yang bisa menambah debit air. Bendung yang direncanakan terletak di Sungai Wonorejo, Kecamatan Bantur. Pada perencanaan bendung ini pembahasan meliputi analisa hidrologi, perhitungan kebutuhan air irigasi, sistem jaringan irigasi, perhitungan debit banjir(Q50), merencanakan dimensi bandung, perhitungan hidrolika bendung, dan perhitungan stabilitas untuk memeriksa keamanan bandung. Dengan adanya perencanaan Bendung Bantur maka akan meningkat debit air yang disuplesikan ke Daerah Irigasi Wonorejo yang selama ini mengalami kekurangan debit air. Oleh karena itu diharapkan, peran serta masyarakat setempat untuk menjaga dan memelihara demi manfaatnya kedepan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Bendung |
Subjects: | Engineering > Civil Engineering |
Divisions: | Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil S1 > Teknik Sipil S1(Skripsi) |
Depositing User: | Users 48 not found. |
Date Deposited: | 03 Feb 2022 01:44 |
Last Modified: | 03 Feb 2022 01:44 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/6555 |
Actions (login required)
View Item |