Analisa koordinasi relai pengaman transformator pada sistem jaringan kelistrikan di PLTD BUntok menggunakan software Etap Power Station

Usmanto, Maskur (2012) Analisa koordinasi relai pengaman transformator pada sistem jaringan kelistrikan di PLTD BUntok menggunakan software Etap Power Station. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
0812002 (2012).pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (7MB)

Abstract

GAngguan hubung singkat fasa ke tanah dan fasa merupakan salah satu permasalahan yang sering terjadi dalam pengoperasian trafo daya pada sistem pembangkitan listrik di PLTD Buntok . Permasalahan yang dihadapi disini adalah saat salah satu trafodari pembangkit mengalami gangguan maka trafo lain juga akan terputus dari asaluran sehingga akan mengurangi keandalan atau kontuinitas dari penyaluran tenaga listrik ke konsumen. kata kunci: OCR, GFR, DR

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kata kunci: OCR, GFR, DR
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi)
Depositing User: Ms Nunuk Yuli
Date Deposited: 10 Feb 2022 02:47
Last Modified: 10 Feb 2022 02:47
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/7023

Actions (login required)

View Item View Item