WAHYUNINGSIH, KARDILA (2018) Pra Rencana Pabrik Pentaeritritol (PENT) dari Formaldehid (HCHO) dan Asetaldehid (CH3CHO) dengan Proses Kondensasi Basa (NaOH) 50.000 ton/tahun. Skripsi thesis, ITN Malang.
Text (fulltext)
1414006_KARDILA WAHYUNINGSIH.pdf Restricted to Registered users only Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (10MB) | Request a copy |
Abstract
Pentaeritritol (PENT) merupakan senyawa kimia dengan rumus molekul C(CH2OH)4, senyawa ini berupa kristal tidak berwarna yang berbentuk tetragonal. Pentaeritritol (PENT) digunakan dalam berbagai industri seperti alkid resin, bahan peledak, dan pelumas. Pentaeritritol dihasilkan dari proses kondensasi basa antara Formaldehid, Natrium Hidroksida dan Asetaldehid. Pabrik ini di indonesia diharapkan dapat mengurangi jumlah impor sehingga konsumen dalam negeri dapat terbantu. Pra Rencana Pabrik Pentaeritritol (PENT) didirikan di Cikande, Serang Banten, dengan kriteria sebagai berikut: - Kapasitas produksi : 50.000 ton/tahun - Waktu operasi : 330 hari - Bahan utama : Formaldehid, Asetaldehid dan Natrium Hidroksida - Utilitas : Air, listrik dan bahan bakar - Organisasi Perusahaan ✓ Bentuk : Perseroan Terbatas ✓ Struktur : Garis dan staff ✓ Karyawan : 216 orang - Analisa Ekonomi ✓ TCI : $ 95,506 ✓ ROIBT : 28 % ✓ POT : 3.8 tahun ✓ BEP : 46.4 % ✓ IRR : 26 % Dari hasil evaluasi ekonomi, Pra Rencana Pentaeritritol dari Fromaldehid, dan Asetaldehid layak untuk didirikan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Subjects: | Engineering > Chemical Engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Kimia S1 > Teknik Kimia S1(Skripsi) |
Depositing User: | Mr Sayekti Aditya Endra |
Date Deposited: | 18 Dec 2018 01:53 |
Last Modified: | 18 Dec 2018 01:53 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/78 |
Actions (login required)
View Item |