PRAKIRAAN BEBAN JANGKA PENDEK DENGAN MEMPERHITUNGKAN PENGARUH TEMPERATUR DAN KELEMBABAN UDARA PADA GI SENGKALING MENGGUNAKAN METODE ANN STLF

Agustiansyah, Irfan (2005) PRAKIRAAN BEBAN JANGKA PENDEK DENGAN MEMPERHITUNGKAN PENGARUH TEMPERATUR DAN KELEMBABAN UDARA PADA GI SENGKALING MENGGUNAKAN METODE ANN STLF. Skripsi thesis, ITN Malang.

[img] Text
0012005.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (12MB)

Abstract

Salah satu komponen utama perencanaan dan pengoperasian suatu sistem tenaga listrik adalah prakiraan beban listrik jangka pendek, yaitu prediksi kebutuhan beban listrik untuk beberapa jam hingga beberapa hari berikutnya. Keakuratan prakiraan mempunyai dampak ekonomis terhadap perusahaan listrik. Oleh karena itu diperlukan keakuratan prakiraan yang baik sehingga ada penyesuaian antara pembangkitan dengan permintaan daya. Pada skripsi ini menganalisis prakiraan beban jangka pendek dengan menggunakan metode ANNSTLF (Artificial Neural Network Short Term Load Forecaster), pada metode ini memperhitungkan pengaruh temperatur lan kelembaban udara untuk menambah keakuratan prakiraan. ANNS LE menggunakan arsitektur jaringan perceptron dengan banyak lapisan dan metode Backpropogation sebagai algoritma pembelajaran dimana didalamnya terdapat tahapan Backward dan Feedforward untuk mengubah bobot-bobot terlatih untuk mendapatkan error output yang relatif kecil.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Beban listrik, ANNSTLE Perceptron,Backpropogation Temperatur dan kelembaban udara
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi)
Depositing User: Mr Sayekti Aditya Endra
Date Deposited: 24 May 2022 04:41
Last Modified: 24 May 2022 04:41
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/8160

Actions (login required)

View Item View Item