PENGARUH KEMIRINGAN (TILT) RECEIVER GLOBAL POSITIONING SYSTEM TERHADAP KUALITAS ORDE 4 (Studi Kasus : Kabupaten Malang)

Abdullah, Rizki Hidayat (2021) PENGARUH KEMIRINGAN (TILT) RECEIVER GLOBAL POSITIONING SYSTEM TERHADAP KUALITAS ORDE 4 (Studi Kasus : Kabupaten Malang). Skripsi thesis, Institut Teknologi nasional malang.

[img] Text
BAGIAN AWAL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (821kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (261kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (654kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (443kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (243kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (100kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Penentuan posisi titik dipermukaan bumi dapat dilakukan secara terestris maupun ekstra-terestris. Sebelumnya gelembung yang terdapat disetiap tongkat survey harus dan ditengah untuk memastikan receiver GPS berada diposisi dan elevasi yang tepat. Akan tetapi, receiver saat ini telah mengintegrasikan sensor elektronik untuk mengukur pitch and roll. Dengan menggunakan data pitch and roll dari sensor dapat mengoreksi antena dengan kemiringannya (tilt) terhadap permukaan tanah. Data GPS yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data pengamatan RTK dengan till dan data pengamatan statik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kemiringan (tilt) receiver GPS terhadap kualitas jaring orde 4 berdasarkan SNI 19-6724-2002. Dalam penelitian ini data pengamatan statik diproses menggunakan software Trimble Business Center sehingga menghasilkan koordinat hasil pengolahan baseline. Hasil pengolahan tersebut kemudian akan dibandingkan ketelitiannya sehingga didapatkan hasil perbandingan ketelitian titik antara GPS dengan tilt receiver dan tanpa tilt. Hasil penelitian menunjukkan bahwa selisih koordinat horisontal pengamatan RTK-NTRIP 10 derajat dengan metode horisontal statik berkisar pada 1 dm – 3 dm, selisih koordinat pengamatan RTK-NTRIP 15 derajat dengan metode statik berkisar pada 2 dm – 3 dm, dan selisih koordinat horisontal pengamatan RTK-NTRIP 20 derajat dengan metode statik berkisar pada 2 dm – 3 dm, sehingga dapat disimpulkan bahwa pengaruh kemiringan (tilt) mempunyai pengaruh terhadap solusi koordinat yang dihasilkan dengan metode RTK-NTRIP.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: GPS, Tilt, Trimble Business Center
Subjects: Engineering > Geodesy Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Geodesi S1 > Teknik Geodesi S1(Skripsi)
Depositing User: Users 445 not found.
Date Deposited: 07 Jun 2022 04:44
Last Modified: 07 Jun 2022 04:44
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/8636

Actions (login required)

View Item View Item