Borges, Carla M.J. Lay (2013) PENGARUH PENAMBAHAN AIR HUJAN (VARIASI 20%, 25%, 30% ) PADA RANCANGAN CAMPURAN BETON TERHADAP SIFAT MEKANIS DAN FISIS. Skripsi thesis, ITN Malang.
Text
0721081.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (19MB) |
Abstract
Hasil penelitian menunjukkan penambahan air hujan variasi 0%, 5%, 10%, dan 15% pada beton polos ternyata memiliki pengaruh terhadap sifat mekanis maupun sifat fisis beton. Data pengujian digabungkan dengan hasil pengujian variasi 2ses, 25%, dan 30%, dapat disimpulkan kuat tekan beton berkisar antara 17,21- 21,90 MPa, cenderung meningkat seiring dengan bertambahnya persentasi hujan. Untuk pengujian kuat tarik belah, kuat lentur dan modulus elastisitas kekuatannya venderung menurun seiring dengan bertambahnya campuran air hujan, dengan kisaran nilai kuat tarik belah 2,763,23 MPa, kuat lentur = 4,414,71 MPa, - modulus elastisitas 3721,437179,73 MPa. Adapun sifat fisis beton dengan campuran air hujan cenderung berwarna lebih gelap dan berpori lebih besar (seiring dengan penambahan campuran air hujan) dibandingkan dengan beton tanpa campuran air hujan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Carla M.J. Lay Borges (0721081) |
Uncontrolled Keywords: | air hujan, lentur, modulus elastisitas, sifat fisis, tarik belah, tekan |
Subjects: | Engineering > Civil Engineering |
Divisions: | Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil S1 > Teknik Sipil S1(Skripsi) |
Depositing User: | septiani rosyidah |
Date Deposited: | 24 May 2023 00:36 |
Last Modified: | 24 May 2023 00:36 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/11795 |
Actions (login required)
View Item |