ANALISA PENGARUH RASIO PULLEY DENGAN 4 MATA PISAU DAN PUTARAN TENGAH MESIN PADA MESIN PENCACAH TEBU DENGAN METODE TAGUCHI

Arif, Muchammad Wildan (2023) ANALISA PENGARUH RASIO PULLEY DENGAN 4 MATA PISAU DAN PUTARAN TENGAH MESIN PADA MESIN PENCACAH TEBU DENGAN METODE TAGUCHI. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
1911116_COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img] Text
1911116_BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (113kB)
[img] Text
1911116_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (255kB) | Request a copy
[img] Text
1911116_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
1911116_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (146kB) | Request a copy
[img] Text
1911116_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (57kB) | Request a copy
[img] Text
1911116_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (34kB)
[img] Text
1911116_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Dalam perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) di zaman modern ini, manusia berusaha untuk menciptakan atau membuat alat yang lebih efisien dan praktis yang dapat membantu mempermudah pekerjaan manusia dengan menciptakan alat kerja berupa mesin. Tebu mempunyai banyak manfaat dalam kehidupan masyarakat, bisa dijadikan gula, minuman segar, pupuk, briket maupun ekobrik. Maka dari itu penelitian ini bertujuan untuk membuat mesin pencacah tebu dan mengetahui hasil cacahan yang terbaik dengan menggunakan mesin pencacah tebu dan terkuat dengan uji impak dan metode taguchi dengan menggunakan transmisi pulley dan vanbelt dengan rasio pulley yang berbeda-beda. Penelitian ini dilakukan secara eksperimen. Mesin pencacah menggunakan 4 mata pisau dan motor listrik 220 volt dengan daya 1 HP di putaran mesin 1400 RPM. Kemudian rasio pulley divariasikan dari 4”:4”, 4”:6” dan 4”:8” dengan waktu pencacahan 60 detik, 80 detik dan 100 detik. Hasil dari cacahan terbaik dihasilkan pada rasio pulley 4”:4” dengan waktu 100 detik , dan hasil dari cacahan terkuat dihasilkan pada rasio pulley 4”:8” dengan waktu 100 detik. Kesimpulan dari penelitian ini adalah rasio pulley 4”:4” lebik baik digunakan untuk membuat pupuk dan pulley 4”:8” lebih baik digunakan untuk membuat briket maupun ekobrik dan hasil cacahan yang terbaik belum tentu bisa jadi yang terkuat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Muchammad Wildan Arif (1911116)
Uncontrolled Keywords: Mesin Pencacah Tebu, Metode Taguchi, Rasio Pulley, Waktu Pencacahan, Terbaik, Terkuat
Subjects: Engineering > Mechanical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Mesin S1 > Teknik Mesin S1(Skripsi)
Depositing User: WILDAN ARIF MUCHAMMAD
Date Deposited: 09 Nov 2023 02:59
Last Modified: 09 Nov 2023 02:59
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/12834

Actions (login required)

View Item View Item