HUTAHAEAN, YOGI RAMANDA (2019) PENGARUH PEMANASAN PADA PROSES TEKUK BAJA ASTM A131 FH32 TERHADAP PERUBAHAN STRUKTUR MIKRO. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.
Abstract
Proses bending adalah suatu proses yang mengubah benda dari bentuk yang lurus menjadi lengkungan. Pada proses ini bagian luar dari benda akan mengalami tarikan dan bagian dalam mengalami tekanan. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perubahan struktur mikro pada proses penekukan baja ASTM A131 FH32 menggunakan pemanas induksi dengan ketebalan plat 10 mm dan lebar 8 cm. Dari hasil pengujian dengan sudut 90°, 120° dan 140° terdapat perubahan struktur mikro dengan proses penekukan sebelum dipanaskan dan sesudah dipanaskan, struktur mikro sebelum dipanaskan pearlite lebih kecil dibandingkan dengan sesudah dipanaskan pearlite lebih besar dan lebih rapat.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | YOGI RAMANDA HUTAHAEAN (15.11.087 ) |
Uncontrolled Keywords: | Proses Bending, Struktur Mikro, Baja ASTM A131 FH32 |
Subjects: | Engineering > Mechanical Engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Mesin S1 > Teknik Mesin S1(Skripsi) |
Depositing User: | Users 29 not found. |
Date Deposited: | 26 Sep 2019 04:33 |
Last Modified: | 26 Sep 2019 04:33 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/4309 |
Actions (login required)
View Item |