KAJIAN POTENSI PRODUKSI BIOGAS DARI LIMBAH SISA MAKANAN

Utomo, Yogi Setio (2019) KAJIAN POTENSI PRODUKSI BIOGAS DARI LIMBAH SISA MAKANAN. Skripsi thesis, ITN Malang.

[img] Text
Baagian awal.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (188kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (413kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (286kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (726kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (181kB)
[img] Text
Daftar pustaka.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (185kB)
[img] Text
Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Usaha rumah makan sangat berkembang pesat di kota besar seiring banyaknya permintaan oleh masyarakat yang menginginkan jasa servis makanan yang cepat dan praktis. Perkembangan berbagai rumah makan tersebut menyebabkan dampak berupa limbah rumah makan dan menyebabkan masalah lingkungan berupa menguapnya gas methan, melepaskan karbon diokasida dan lain-lain. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah mengkaji seberapa besar potensi biogas yang dihasilkan dari jenis limbah sisa makanan. Adapun penelitian dengan percobaan hingga waktu operasional 10,14,18, dan 23 hari terhadap volume gas dengan menggunakan media limbah rumah makan sisa makanan. Analisis data hasil penelitian dilakukan dengan metode analisis deskriptif tujuannya untuk memaparkan data untuk memberi gambaran dan penjelasan mengenai data yang didapatkan berdasarkan fakta yang diperoleh dari sampel penelitian, Kemudian diringkas, disajikan dan ditampilkan dalam bentuk table dan grafik selanjutnya dilakukan pembahasan dengan jalan membandingkan antara jenis bahan limbah rumah makan. Hasil penelitian menunjukan bahwa timbulan sampah sisa makanan di Rumah Makan Padang Roda Baru, Kota Malang dalam satu kali sampling didapatkan berat total sisa makanan seberat 67 kg/hari. Sampah sisa makanan semuanya berjenis organik yang terdiri dari sayur, nasi, dan tulang. Volume biogas yang dihasilkan dari ketiga bahan isian yaitu nasi 490 ml/kg, sayur 366,6 ml/kg dan campuran sayur serta sayur sebanyak 505,6 ml/kg. Suhu media yang dihasilkan pada hari ke 10 dan 18 sebesar 26°C dan pada hari ke 14 dan 23 sebesar 25°C. Dari hasil coba nyala api semua biodigester dapat menyalakan api berwarna kuning.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: yogi setio utomo (1526007)
Uncontrolled Keywords: Biogas, Kotoran Sapi, Sisa makanan, Volume biogas.
Subjects: Engineering > Environmental Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Lingkungan S1 > Teknik Lingkungan S1(Skripsi)
Depositing User: Mr Sayekti Aditya Endra
Date Deposited: 10 Dec 2019 05:41
Last Modified: 10 Dec 2019 05:41
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/4504

Actions (login required)

View Item View Item