Uji Antioksidan Antosianin Buah Murbei dengan Ekstraksi Sonikasi dan Maserasi

Handaratri, Anitarakhmi and Limantara, Leenawaty (2016) Uji Antioksidan Antosianin Buah Murbei dengan Ekstraksi Sonikasi dan Maserasi. Jurnal Saintek, 13 (2). ISSN 1693-8917

[img] Text
paper 1_compressed.pdf

Download (449kB)
[img] Text (ujiplagiasi)
Cek Plagiarism paper 1_compressed.pdf

Download (336kB)
[img] Text (pereview)
peer review paper 1_compressed.pdf

Download (107kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah melakukan optimasi proses ekstraksi antosianin buah murbei sehingga diperoleh kondisi optimum yang dapat menghasilkan kadar antosianin tinggi, efi siensi proses ekstraksi dan menerapkan pengujian kadar antosianin dan antioksidan, sehingga nilai ekonomi tanaman meningkat. Penelitian ini menggunakan ekstraksi secara maserasi dan ultrasonik. Waktu yang digunakan dalam proses ekstraksi adalah antara 5 – 40 menit. Ekstraksi antosianin dengan cara ultrasonik memberikan hasil 99,91 mg/L dalam waktu 5 menit sedangkan dengan cara maserasi didapatkan kandungan antosianin tertinggi sebesar 95,85 mg/L dalam waktu 20 menit. Hasil uji antioksidan dengan DPPH, uji vitamin C, dan H2O2 menunjukkan bahwa aktivitas antioksidan tertinggi setelah proses maserasi berturut turut adalah 86,47%, 19,36%, dan 28,79%. Sedangkan dengan cara sonikasi berturutturut adalah 98,33%, 21,12%%, dan 58,79%.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Murbei, antosianin, antioksidan, optimasi ekstraksi
Subjects: Engineering > Chemical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Kimia S1
Depositing User: Mr Sayekti Aditya Endra
Date Deposited: 25 Jun 2020 09:23
Last Modified: 25 Jun 2020 09:23
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/4852

Actions (login required)

View Item View Item