KAJIAN METODE-KONSEP DESAIN BERDASARKAN PROBLEM SEEKING(Studi Kasus: Hunian Arsitek Akademisidi Kota Malang

Febrianto, Redi Sigit and Ujianto, Bayu Teguh and Utomo, Bambang Joko Wiji (2020) KAJIAN METODE-KONSEP DESAIN BERDASARKAN PROBLEM SEEKING(Studi Kasus: Hunian Arsitek Akademisidi Kota Malang. PAWON, 4 (2). ISSN 2597-7636

[img] Text
1. REVISI Redi sigit Hal 15-30.pdf

Download (615kB)
[img] Text
2. plagiasi jurnal 3.pdf

Download (2MB)
[img] Text
3. peer review jurnal 3 -.pdf

Download (348kB)
[img] Text
KAJIAN METODE-KONSEP DESAIN BERDASARKAN PROBLEM SEEKING (Studi Kasus_ Hunian Arsitek Akademisi di Kota Malang) (1).pdf

Download (3MB)
[img] Text
PEER REVIEW JURNAL Pawon Vol. 4 No. 2.pdf

Download (910kB)

Abstract

Kajian ini merupakan bagian studi literatur mengenai metode dan konsep desain dari oleh William M. Peña dan Steven A. Parshall, yaitu tentang Problem Seeking: An ArchitecturalProgramming Primer.Penelitian mengenai metode dankonsep desain arsitektural sudah banyak dibahas. Namun pada penelitian ini mengkhususkan diri mengkaji11 objek amatanberdasarkan problem seeking: an architecturalprogramming primer.Rancangan penelitian bersifat kualitatif, sedangkan strategi penelitian berjenis deskriptif. Metode pengumpulan data bersifat eksploratif sekaligus eksplanatif. Metode analisis yang dipakai adalah: (1) analisis tematik dan (2) analisis induktif.Rumusan masalah pada kajian ini adalahapa saja objek amatan pembentuk metode desain problem seeking? Tujuan kajian ini adalah membentuk digram mengenai metode desain problem seeking.Simpulan pada kajian ini yaitu terbentuknya diagramatik11 objek amatan dan 22 indikator dari metodedan konsepdesain

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: metode-konsep desain, problem seeking, analisis tematik-induktif
Subjects: Engineering > Architectural Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1
Depositing User: Mr Sayekti Aditya Endra
Date Deposited: 03 Sep 2020 03:36
Last Modified: 30 Apr 2021 02:22
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/4998

Actions (login required)

View Item View Item