Perancangan dan pembuatan alat pendeteksi warna bagi penderita tuna netra dan buta warna dengan output suara.

One, Rendy Prasetya (2009) Perancangan dan pembuatan alat pendeteksi warna bagi penderita tuna netra dan buta warna dengan output suara. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
0412255 (2009).pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (8MB)

Abstract

Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dewasa ini sangatlah cepat yang mana melingkupi berbagai sisi kehidupan manusia. Dalam meningkatkan sumber daya manusia (SDM) pada negara berkembang umumnya. Dan khususnya untuk meningkatkan SDM pada tuna netra dan buta warna. Untuk meningkatkan SDM pada tuna netra dan buta warna yang ada disekitarnya. Untuk membantu dalam pembuatan dan perancangan alat ini, maka dibutuhkan referensi-referensi yang berhubungan dengan perencanaan alat yang akan dibuat, dari hasil percobaan dapat diambil suatu kesimpulan dari alat.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Rendy Prasetia One 0412255
Uncontrolled Keywords: Sensor warna, IC suara ISD 1420
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi)
Depositing User: Mrs Retno Wulan Sari
Date Deposited: 04 Jan 2022 07:23
Last Modified: 04 Jan 2022 07:23
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/6040

Actions (login required)

View Item View Item