Sistem-sistem implementasi VLAN dan L2TP berbasis mikrotik RB750 guna menjamin keamanan data pada gedung LAB elektronika dan informatika Malang

Mada, Firmianus (2011) Sistem-sistem implementasi VLAN dan L2TP berbasis mikrotik RB750 guna menjamin keamanan data pada gedung LAB elektronika dan informatika Malang. Tugas Akhir thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
0752502 (2011).pdf
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (4MB)

Abstract

Sejalan dengan perkembangan teknologi informasi peralatan-peralatan pendukung jaringan komputer masih sangat diperlukan. Peralatan tersebutpun kini menjadi komponen penting dalam pembangunan jaringan komputer. Router adalah salah satu komponen pada jaringan komputer yang mampu melewatkan data melalui sebuah jaringan atau internet menuju sasarannya, melalui sebuah proses yang dikenal sebagai routing. Dalam pembahasan ini penulis menitik beratkan pada penggunaan dan konfigurasi mikrotik router OS.

Item Type: Thesis (Tugas Akhir)
Additional Information: Firmianus Mada 0752502
Uncontrolled Keywords: Sistem implementasi VLAN dan L2TP berbasis Mikrotik RB750
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro DIII > Teknik Elektro DIII (Tugas Akhir)
Depositing User: Mrs Retno Wulan Sari
Date Deposited: 03 Feb 2022 06:33
Last Modified: 03 Feb 2022 06:33
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/6884

Actions (login required)

View Item View Item