Noor, Rachmad Hidayat Mastian (2017) ANALISIS KOORDINASI OVER CURRENT RELAY UNTUK GANGGUAN PHASA DAN TANAH DI PT. KPC (KALTIM PRIMA COAL). Skripsi thesis, ITN Malang.
Text
1312001.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (5MB) |
Abstract
Sistem proteksi sangat penting untuk mengamankan sistem Overland Substation Switchboard di PT. KPC. Oleh sebab itu sistem tenaga listrik di PT. KPC haruslah terkondisi dengan aman. Gangguan yang terjadi adalah gangguan fasa dan tanah yang tidak dapat terhindarkan pada gangguan distribusi external. Rele yang digunakan adalah Overcurrent Relay (OCR) sebagai proteksi pada feeder. Pada sisi 3,4 kV mengalami kegagalan memutus saat gangguan terjadi. Untuk meningkatkan keandalan di PT. KPC, yaitu setting ulang relenya. Kemudian dirubah sesuai perhitungan pada OCR phasa sesudah disetting pada sisi primer 11 kV dengan waktu 0,12 detik dan arus sekunder 2,01 ampere, dan untuk ground dengan waktu 0,07 detik dan arus sekunder 0,3 ampere, kemudian rele OCR phasa sisi sekunder 3,4 kV dengan waktu 0,11 detik dan arus sekunder 5,1 ampere, dan untuk ground dengan waktu 0,17 detik dan arus sekunder 0,8 ampere, agar semakin cepat untuk memotong arus gangguan dan tidak merusak peralatan listrik lainnya.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Rachmad Hidayat Mastian Noor (1312001) |
Uncontrolled Keywords: | Feeder, Gangguan hubung singkat, Overcurrent relay, PT. Kaltim Prima Coal, Sistem distribusi. |
Subjects: | Engineering > Electrical Engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi) |
Depositing User: | septiani rosyidah |
Date Deposited: | 25 May 2022 02:22 |
Last Modified: | 25 May 2022 02:22 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/8226 |
Actions (login required)
View Item |