SUTRIONO, ANTONIUS (2012) PENGARUH PENAMBAHAN JUMLAH TULANGAN TEKAN TERHADAP LENDUTAN PADA BALOK BERTULANGAN TARIK 307,4 (VARIASI TULANGAN TEKAN 20 7,4;507,4 DAN 6 07,4). Skripsi thesis, itn malang.
Text
0421093.pdf Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike. Download (22MB) |
Abstract
Salah satu persyaratan dasar dalam konstruksi beton bertulang adalah defleksi. Defleksi disini adalah kemampuan suatu komponen struktur untuk menahan gaya vertikal dalam hal ini elemen struktur tersebut adalah balok yang diberikan beban terpusat, dan diuji kekuatan lenturnya. Untuk memverifikasi efektifitas seperti yang telah diprediksi melalui pendekatan analisis, maka dilakukan uji eksperimental. Pengujian eksperimental tersebut memakai benda uji balok dengan dimensi 150 mm x 100 mm x 3000 mm dengan jumlah benda uji total 6 buah. Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penambahan jumlah tulangan tekan terhadap defleksi pada balok bertulangan tarik 307,4 (variasi tulangan tekan 2 0 7,4; 50 7,4 dan 6 Ø 7,4). Berdasarkan parameter defleksi hasil analisa eksperimen balok dengan teoritis, dapat disimpulkan. Hal ini dibuktikan hasil pengujian eksperimental balok normal yang dibandingkan dengan hasil teoritis balok variasi 1 terjadi perbedaan defleksi 83.23% dan hasil eksperimen balok normal yang dibandingkan dengan hasil teoritis balok variasi 2 terjadi perbedaan defleksi 17.17% dan hasil eksperimen balok variasi 1 yang dibandingkan dengan hasil teoritis balok variasi 2 terjadi perbedaan defleksi -63.02%.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | efektifitas dan defleksi |
Subjects: | Engineering > Civil Engineering |
Divisions: | Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Sipil S1 > Teknik Sipil S1(Skripsi) |
Depositing User: | Untuk Mahasiswa itn Malang |
Date Deposited: | 19 May 2023 00:21 |
Last Modified: | 19 May 2023 00:21 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/9109 |
Actions (login required)
View Item |