Museum Biologi di Kota Malang

Darius, Ruth Dyan Novitasari (2017) Museum Biologi di Kota Malang. Skripsi thesis, ITN MALANG.

[img] Text
1322109.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (39MB)

Abstract

Malang merupakan kota pendidikan dan juga kota wisata sehingga diperlukan sarana pendukung berupa fasilitas umum yang juga berfungsi sebagai fasilitas pendidikan. Biologi merupakan ilmu yang mempelajari tentang makhluk hidup (hewan, tumbuhan, dan manusia). Tidak adanya museum biologi di Indonesia yang layak juga menjadi salah satu latar belakang penelitian. Museum Biologi merupakan suatu badan yang mempunyai tugas dan fungsi untuk menyimpan koleksi dan melestarikan benda-benda terkait ilmu hayati dan menerbitkan hasilhasil penelitian dan pengetahuan mengenai benda-benda yang penting bagi kebudayaan dan llmu Pengetahuan yang berkaitan dengan ilmu sains (biologi). Oleh karena itu, koleksi dalam museum biologi berupa koleksi zoologi, botani, anatomi tubuh manusia, ekosistem, dan tokoh biologi. Museum biologi, selain berfungsi menyimpan koleksi bersejarah juga berfungsi sebagai museum yang mewadahi pengetahuan dan juga dapat menjadi daya tarik kota Malang. Dan untuk menjadi daya tarik kota Malang sebagai kota pendidikan dan wisata, maka museum dirancang dengan mempertimbangkan kawasan dan di desain secara menarik tetapi tetap tidak mengilangkan fungsi utamanya sebagai wadah ilmu pengetahuan dan pelestarian sejarah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Museum, Biologi, Malang, Landmark, Museum Biologi di kota Malang.
Subjects: Engineering > Architectural Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1 > Teknik Arsitektur S1(Skripsi)
Depositing User: mr Aditya endra sayekti
Date Deposited: 16 Feb 2019 02:11
Last Modified: 08 Mar 2019 01:08
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/1869

Actions (login required)

View Item View Item