Sistem Navigasi Dan Penghindar Halangan Pada Robot Mobile Menggunakan Sensor Ultrasonik & Kamera

Romansyah, Whindy (2018) Sistem Navigasi Dan Penghindar Halangan Pada Robot Mobile Menggunakan Sensor Ultrasonik & Kamera. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
[16]File Lengkap Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Sistem Navigasi Dan Penghindar Halangan Pada Robot Mobile Menggunakan Sensor Ultrasonik & Kamera Whindy Romansyah Aryuanto Soetedjo Ibrahim Ashari whindottromansyah@gmail.com ABSTRAK Abstract— robotic adalah suatu bidangteknologi yang saat ini kemajuannya semakin pesat, kebutuhan untuk meringankan suatu pekerjaan adalah salah satu tujuan dari pembuatan robot. Robot mobile adalah salah satu tipe robot yang memiliki aktuator sebagai pengerak dimana pengerak tersebut dapat berupa roda ataupun kaki. Dari hal tersebut robot mobile sangat cocok untuk robot navigasi. Dalam pembuatan robot di butuhkan sensor sebagai penganti indra seperti pada manusia, sensor tersebut haruslah mampu mengenali lingkungan di sekitarnya. Dalam permasalah sensor tersebut maka pengunaan kamera dan sensor ultrasonik dapat digunakan sebagai kombinasi sensor yang baik sebagai sensor yang di butuhkan untuk navigasi.pada konsep pembutan tersebut robot juga memerlukan kecerdasan buatan diamana metode kontrol fuzzy logic dapat di tanamkan pada mikrokotroler. Dari hasil beberapa pengujian yang telah di lakukan adapun sistem fuzzy mampu meredam gerakan zig zag robot pada kondisi bergerak lurus dan saat pergerakan telusur dinding. Kata Kunci : arduino, ping paralax, fuzzy logic, obstacel avoiding, navigasi sistem, robot mobile iv Sistem Navigasi Dan Penghindar Halangan Pada Robot Mobile Menggunakan Sensor Ultrasonik & Kamera Whindy Romansyah Aryuanto Soetedjo Ibrahim Ashari whindottromansyah@gmail.com ABSTRACT robotic is a field of technology that is currently progressing very rapidly, the need to facilitate human work is one of the goals in making robots. Mobile robot is one type of robot that has actuator as a drive where the drive can be in the form of a wheel or foot. Mobile robot is very suitable for navigation. in making robots the sensor is needed as a replacement for the senses as in humans, the sensor must be able to recognize the surrounding environment. In the sensor problem, the use of the camera and ultrasonic sensor can be used as a good sensor combination as a sensor needed for navigation. The robot also requires artificial intelligence where fuzzy logic control methods can be embedded in the microcotroler.From the results of several tests that have been carried out, the fuzzy system is able to reduce the zig zag movement of the robot in a straight moving condition and when the wall is moving. Keywords: arduino, parallax ping, fuzzy logic, obstacle avoiding, system navigation, mobile robot.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: : arduino, ping paralax, fuzzy logic, obstacel avoiding, navigasi sistem, robot mobile
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi)
Depositing User: Ms Nunuk Yuli
Date Deposited: 20 Feb 2019 02:47
Last Modified: 13 Mar 2019 06:23
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/2115

Actions (login required)

View Item View Item