Permukiman Pemulung di Supit Urang Malang Tema Ruang Budaya

Mahsun, Moh. Ali (2014) Permukiman Pemulung di Supit Urang Malang Tema Ruang Budaya. Skripsi thesis, ITN malang.

[img] Text
skripsi mohammad.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (56MB) | Request a copy

Abstract

Ketika berbicara tentang sampah, kita pun harus memahami kompleksitas masalah sampah pada hubungannya dengan rajutan kehidupan. Definisi sampah adalah sesuatu yang dihilangkan fungsi pertamanya baik oleh manusia ataupun alam. Dengan pengertian ini, sebenarnya sampah tidak layak ketika dianggap tidak bermanfaat bagi manusia dan alam. Pada konteksnya pemulung adalah golongan masyarakat marjinal dalam lingkungan urban. Dalam hal ini pemulung juga memerlukan hunian sebagai kebutuhan lahiriah dari manusia. Suatu pemukiman yang berpihak pada kemanusiaan yang seutuhnya perlu dihadirkan dalam pembangunan manusia seutuhnya. Permukiman pemulung adalah suatu permasalahan permukiman kaum marjinal, mengapa harus disebut marjinal? Dikarenakan kebudayaan individualistic sudah tidak berperi-keadilan sehingga kaum lemah yang sebagai korban, dalam konteks ini permukimkan yang mencerminkan ruang budaya dapat mengakomodir kesehajaan dalam kedilan dalam rajutan berrsitektur-kehidupan. Kata kunci: permukiman pemulung, ruang budaya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Engineering > Architectural Engineering
Institut Teknologi Nasional Malang > Fakultas Teknologi Industri > Architectural Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1 > Teknik Arsitektur S1(Skripsi)
Depositing User: Susanti Nilasari
Date Deposited: 01 Mar 2019 02:28
Last Modified: 06 Mar 2019 06:24
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/2649

Actions (login required)

View Item View Item