ANALISA PENGARUH PENAMBAHAN VARIASI UNSUR (Si) PADA ALUMUNIUM SERI 6061 TERHADAP SIFAT MEKANIS

Anggara, Krisna Dwi (2018) ANALISA PENGARUH PENAMBAHAN VARIASI UNSUR (Si) PADA ALUMUNIUM SERI 6061 TERHADAP SIFAT MEKANIS. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (80kB) | Request a copy
[img] Text
File Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (5MB) | Request a copy
[img] Text
File Skripsi.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

ANALISA PENGARUH PENAMBAHAN VARIASI UNSUR (Si) PADA ALUMUNIUM SERI 6061 TERHADAP SIFAT MEKANIS Krisna Dwi Anggara (1411021 ) Jurusan Teknik Mesin S-1, FTI – Institut Teknologi Nasional Malang Email : anggarakrisna3@gmail.com ABSTRAK Penggunaan logam Aluminium semakin meningkat terutama seri AL 6061 ,Aluminium jenis ini memiliki sifat mekanis dimana paduan utamanya Mg-Si. Panelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang penambahan unsur Si pada aluminium seri 6061 terhadap sifat mekanis. Proses penambahan Si dilakukan dengan proses pengecoran dengan jumlah penambahan unsur Si 0,05%, 0,10%, 0,15% pada suhu 750˚C dan quenching dengan media udara pada temperatur ruangan.Perubahan yang diamati setelah proses penambahan Si terdiri dari nilai kekuatan tarik, nilai impack, nilai kekerasan. Kekuatan tarik tertinggi setelah perlakuan yaitu sebesar 14 Kgf pada variasi Si 0,10 %, diikuti harga impak tertinggi 0,0217 Joule/mm pada variasi Si 0,10 %, dan harga kekerasan tertinggi 78,88 HRB pada variasi Si 0,10 % .Hal ini membuktikan material semakin lunak seiring bertambahnya unsur penambahan Si.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Aluminium seri Al 6061, Si , sifat mekanis.
Subjects: Engineering > Mechanical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Mesin S1 > Teknik Mesin S1(Skripsi)
Depositing User: Users 28 not found.
Date Deposited: 22 Jan 2019 01:15
Last Modified: 22 Jan 2019 01:15
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/315

Actions (login required)

View Item View Item