ANALISA KARAKTERISTIK MEMBRANE NANOKOMPOSIT ARANG TEMPURUNG KELAPA PADA FILTRASI AIR LAUT DENGAN SARINGAN PASIR PANTAI DAN KOAGULAN

Ramadhani, Rizki Ferdian (2020) ANALISA KARAKTERISTIK MEMBRANE NANOKOMPOSIT ARANG TEMPURUNG KELAPA PADA FILTRASI AIR LAUT DENGAN SARINGAN PASIR PANTAI DAN KOAGULAN. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
Bagian Awal.pdf

Download (999kB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (138kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (668kB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (640kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (738kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (95kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (64kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (630kB)

Abstract

Air merupakan sumber daya alam yang penting bagi manusia. Manusia sering dihadapkan pada situasi sulit dimana sumber air tawar sangat terbatas sedangkan kita mengetahui bahwa air laut sungguh sangat melimpah, oleh karena itu manusia mulai mengembangkan teknologi filtrasi untuk kedepannya mampu menjadikan air laut dapat diminum. Filtrasi membran merupakan teknologi permurnian air laut untuk mengurangi kadar garam berlebihan dan kandungan lainnya pada air sehingga menghasilkan air tawar yang dapat dikonsumsi. Proses filtrasi yaitu, metode pemisahan air dari garam dengan cara menyaring air laut melalui membran semipermeable yang dapat mengikat kandungan garam serta ditampung. Dalam penelitian ini membran yang digunakan merupakan membran yang terbuat dari arag tempurung kelapa serta penyaringan pasir pantai dan penambahan koagulan aluminium sulfat (Al2SO4) pada suhu 27oC, 28oC, 30oC.Analisis yang dilakukan menggunakan metode perpindahan panas untuk mengetahui efisiensi dari alat filtrasi membran.Dari hhasil penelitian di dapatkan hasil kandungan air paling baik pada suhu 30oC dan nilai efisiensi sebesar 58 %.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: Engineering > Mechanical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Mesin S1 > Teknik Mesin S1(Skripsi)
Depositing User: Handoyo Eka
Date Deposited: 24 Feb 2020 07:16
Last Modified: 24 Feb 2020 07:16
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/4728

Actions (login required)

View Item View Item