PENGEMBANGAN SENTRA INDUSTRI DI DESA TALANGSUKO KECAMATAN TUREN KABUPATEN MALANG

PRIBADI, ALDI RYAN (2021) PENGEMBANGAN SENTRA INDUSTRI DI DESA TALANGSUKO KECAMATAN TUREN KABUPATEN MALANG. Skripsi thesis, Institut teknologi nasional malang.

[img] Text
1524021_FULL SKRIPSI.pdf - Aldi Ryan.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (21MB) | Request a copy

Abstract

Desa Talangsuko Kecamatan Turen Kabupaten Malang memiliki potensi dibidang Sentra industri kecil yaitu industri sanitair, Perkayuan, Batu-bata, dan konveksi yang seharusnya dapat dikembangkan. Namun, untuk mengembangkan potensi yang ada, harus juga melihat eksisting permasalahan diantaranya letak sentra industri sudah lama menjadi satu dengan pemukiman, kurangnya perhatian pemerintah terhadap usaha industri sentra industri yang membuat tenaga kerjanya memiliki pekerjaan sampingan untuk memenuhi kebutuhan hidup, permasalahan infrastruktur yang kurang seperti lebar jalan yang tidak memadai serta sumber daya manusia (SDM) yang masih lemah untuk bisa bersaing dengan daerah lain. Adanya persaingan di sektor perekonomian terjadi karena kurangnya koordinasi antar anggota paguyuban dan para pemilik usaha yang takut mengalami kerugian karena tidak lakunya produk yang dijual, sehingga mereka menjual dengan harga murah yang menyebabkan harga tidak terkendali. Oleh karena itu, Pengembangan Desa Talangsuko sebagai Sentra industri diharapkan dapat mempercepat pertumbuhan ekonomi, meningkatkan daya saing antar industri, memberikan kepastian lokasi dalam perencanaan dan pembangunan infastruktur yang terkoordinasi antar sektor terkait. Metode penelitian yang digunakan adalah Pengembangan Desa Talangsuko sebagai Sentra industri dengan menyediakan sarana dan prasarana yang memadai. Penelitian ini dilakukan dengan tahapan identifikasi karakteristik Desa Talangsuko sebagai Sentra industri analisis MDS ( Multi Dimensional Scaling ), mengetahui potensi dan masalah kawasan industri sanitair dengan analisis stakeholder serta strategi terhadap Pengembangan Desa Talangsuko sebagai kawasan industri dengan analisis SWOT (kekuatan,kelemahan,peluang,ancaman).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Pengembangan, strategi, Sentra Industri
Subjects: Engineering > Area Planing Engineering (PWK)
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Perencanaan Wilayah dan Kota (PWK) S1 > Teknik Perencanaa Wilayah dan Kota (PWK)(Skripsi)
Depositing User: Users 48 not found.
Date Deposited: 18 Jan 2022 01:23
Last Modified: 18 Jan 2022 01:23
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/6313

Actions (login required)

View Item View Item