KAJIAN PENGARUH RESOLUSI DIGITAL ELEVATION MODEL (DEM) TERHADAP MODEL ALIRAN LAHAR DINGIN GUNUNG API SEMERU

Faradilla, Nyayu Aulia (2020) KAJIAN PENGARUH RESOLUSI DIGITAL ELEVATION MODEL (DEM) TERHADAP MODEL ALIRAN LAHAR DINGIN GUNUNG API SEMERU. Skripsi thesis, Institut teknologi nasional malang.

[img] Text
1825930_FULLSKRIPSI - Aulia Faradilla Faruq.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (9MB) | Request a copy

Abstract

Gunung Api dengan tingkat bahaya tinggi salah satunya adalah Gunung Semeru dan merupakan salah satu gunung api paling aktif di Indonesia yang berada di Jawa timur Lereng sisi barat berada dalam administrasi Kabupaten Malang, dan sisi timur dalam wilayah Kabupaten Lumajang, sisi uatara wilayah Kota Probolinggo, hutan disekitar gunung semeru termasuk dalam kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru. Metode analisis pemodelan aliran lahar dingin dapat dilakukan dengan cara memodelkan aliran lahar dingin menggunakan data DEM digunakan untuk mengetahui informasi ketinggian disetiap pixel nya yang menggunakan 5 jenis data DEM dengan resolusi yang berbeda yaitu DEM SRTM 90m, ASTER 30m, Alos 12.5m, DEMNAS 8m, dan Terrasar 9m yang menjadi perbandingan dasar arahan dan akumulasi aliran menggunakan Software LAHARZ dibuat untuk membatasi area yang berpotensi terlanda aliran lahar berdasarkan satu atau beberapa volume lahar, maka LAHARZ akan menghasilkan zonasi aliran lahar untuk masing masing volume tersebut dengan menyesuikan data dengan Kawasan Rawan Bencana (KRB) Gunung Api Semeru. Berdasarkan hasil kajian perbandingan resolusi DEM terhadap pemodelan aliran lahar dingin Gunung Semeru DEM menyatakan bahwa DEM TerraSAR merupakan yang terbaik dengan resolusi 5 meter, kemudian DEMNAS, Alos Palasar 12.5m, SRTM 30 meter dan ASTER dengan resolusi 90 meter Hasil kajian antara aliran lahar dan Peta KRB terdapat perbedaan luas cakupan aliran lahar, perbedaan sebaran dikarenakan model aliran lahar dalam kajian ini dilakukan dengan skenario volume

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: LAHARZ, Pemodelan, Lahar Dingin, Gunung Api, Digital Elevation Model
Subjects: Engineering > Geodesy Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Geodesi S1 > Teknik Geodesi S1(Skripsi)
Depositing User: Users 48 not found.
Date Deposited: 18 Jan 2022 01:33
Last Modified: 18 Jan 2022 01:33
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/6392

Actions (login required)

View Item View Item