ANALISA KUALITAS TEGANGAN TERHADAP PENGARUH GANGGUAN HUBUNG SINGKAT MENGGUNAKAN UNIFIED POWER QUALITY CONDITIONER DI GI POLEHAN DENGAN SOFTWARE PSCAD POWER SYSTEM SIMULATION

Rizal, Royb Fatkhur (2009) ANALISA KUALITAS TEGANGAN TERHADAP PENGARUH GANGGUAN HUBUNG SINGKAT MENGGUNAKAN UNIFIED POWER QUALITY CONDITIONER DI GI POLEHAN DENGAN SOFTWARE PSCAD POWER SYSTEM SIMULATION. Skripsi thesis, ITN Malang.

[img] Text
0712903.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (9MB)

Abstract

Dalam permasalahan kualitas daya gangguan hubung singkat merupakan salah satu factor yang diperhitungkan karena dapat menimbulkan Voltage Sag Instalasi Facts Device adalah salah satu dari solusi penghematan biaya untuk permasalahan kualitas tegangan sejenisnya. Sasaran yang utama dari penelitian ini adalah penerapan Unified Power Quality Conditioner untuk peningkatan kualitas tegangan. Dari hasil simulasi pada Sistem Penyulang gardu Induk Polehan dengan kompensasi UPQC, diambil nilai referensi dari saat terjadinya gangguan hubung singkat yang menyebabkan timbulnya Voltage Sag, sebesar 0.089 (pa) atau 1.26 % dari 0.799 (pu) menjadi 0.889 (pu) pada Trafo I sisi Incoming (Bus 70 kV) Sedangkan untuk Sisi Ourgoing (Bus 20 kV) mengalami perbaikan sebesar 0.133 (pu) atau 1.825 % dari 0.734 (pu) menjadi 0.86 (pu). Sedangkan untuk Trafo II pada saat kondisi Voltage Sag, mengalami perbaikan sebesar 0.114 (pu) atau 1.363 % dari 0.836 (pu) menjadi 0.950 (pu). Sedangkan untuk Sisi Outgoing (Bus 20 kV) mengalami perbaikan sebesar 0.186 (pu) atau 2.54 % dari 0.735 (pu) menjadi 0.922 (po). PSCAD/EMTDC adalah perangkat lunak yang digunakan untuk pemodelan dan simulasi.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: UPQC, Voltage Sag Power Quality
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi)
Depositing User: Mr Sayekti Aditya Endra
Date Deposited: 19 May 2022 03:46
Last Modified: 19 May 2022 03:46
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/7985

Actions (login required)

View Item View Item