ANALISA PENGARUH ARUS URUTAN NEGATIF MENINGKATKAN PERFORMANCE RELE UNTUK PROTEKSI SISTEM DISTRIBUSI 20 kV PADA GARDU INDUK SUKOLILO

Hadi, Sufian (2005) ANALISA PENGARUH ARUS URUTAN NEGATIF MENINGKATKAN PERFORMANCE RELE UNTUK PROTEKSI SISTEM DISTRIBUSI 20 kV PADA GARDU INDUK SUKOLILO. Skripsi thesis, ITN Malang.

[img] Text
9512048.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (8MB)

Abstract

Besar tahanan dan lokasi gangguan yang mungkin timbul saat hubung singkat phasa tanah sangat berpengaruh terhadap besarnya arus yang dapat dideteksi oleh relai pengaman. Penyetelan relai yang cukup besar dapat menyebabkan relai tidak dapat bekerja bila terjadi gangguan dengan tahanan gangguan yang besar, sedangkan bila penyetelan relai tersebut terlalu sensitif juga akan menimbulkan beberapa masalah. Untuk melihat seberapa jauh pengaruh gangguan hubung singkat terhadap unjuk kerja relai pengaman, diperlukan kajian tingkat performance rele proteksi sistem distribusi. Pada Skripsi ini dilakukan simulasi dan analisa perhitungan guna menentukan besaran arus urutan negatif dan urutan nol sebagai akibat dari gangguan tersebut, pada sistem distribusi 20 kV

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Sufian Hadi (9512048)
Uncontrolled Keywords: Relai Proteksi, Komponen Simetris, Sistem Distribusi 20 kV
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Engineering > Informatics Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi)
Depositing User: septiani rosyidah
Date Deposited: 27 May 2022 03:45
Last Modified: 27 May 2022 03:45
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/8339

Actions (login required)

View Item View Item