Cholil, Mohamad (2022) PURWARUPA ALAT PENAKAR DAN PEMBERSIH BERAS AUTOMATIS BERBASIS ADUINO UNO (DEVICE PROTOTYPE OF AUTOMATIC RICE MEASURING AND CLEANING BASED ARDUINO UNO). Skripsi thesis, ITN MALANG.
Abstract
Kebanyakan masyarakat yang masih mengelola penakaran dan pembersihan beras dengan cara pencuian secara manual. Permasalahan yang sering terjadi adalah masyarakat menakar beras menggunakan gelas maunpun timbangan untuk ingin menanak nasi sehingga takaran beras yang ingin di nanak menjadi asal asalan dan membutuhkan waktu yang lama. Disamping itu, masyarakat juga terkadang membersihkan beras dengan air yang dibilas secukupnya, kebersihan beras bisa diketahui dengan adanya air bilasan yang tidak terlalu kotor dan tidak terlalu bersih. Untuk mengatasi permasalahan tersebut, maka dibuat sistem penakar dan pembersih automatis. Penelitian ini membahas tentang memudahkan masyarkat waktu ingin menakar jumlah beras dan membersihkan beras yang ingin di masak. Pada awalnya beras di taruh di wadah yang sudah ditentukan, kemudian alat ini menentukan berat pada benda yang digunakan untuk kalibrasi dan berat takaran yang di inginkan, kemudian servo akan membuka sehingga akan mendorong beras yang ada di tempat menuju ke load sensor (hx711) dan ketika takaran beras sudah sesuai dengan yang diinginkan maka servo akan berhenti dan kemudian pompa air A akan terbuka selama waktu yang ditentukan (32s) setelah itu motor dc akan memutar sampai waktu ditentukan (10s) maka motor akan terhenti, setelah motor terhenti sensor turbidity akan mendeteksi kekeruhan air pembersihan jika lebih dari sama dengan 2600NTU maka pompa air B akan terbuka (32s) begitupun sebaliknya, setelah turbidity mendeteksi kekeruhan 2600NTU maka alat ini akan terhenti atau selesai . Alat ini di control menggunakan arduino uno.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | MOHAMAD CHOLIL (1712052) |
Uncontrolled Keywords: | Sensor Load Cell (hx711), Sensor Turbidity,Arduino UNO, Servo, Motor Dc, Kejernihan, Mode Membersihkan, Mode penimbangan |
Subjects: | Engineering > Electrical Engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi) |
Depositing User: | Users 470 not found. |
Date Deposited: | 05 Jul 2022 04:46 |
Last Modified: | 05 Jul 2022 04:46 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/8721 |
Actions (login required)
View Item |